Tanaman Okra memiliki nama sapaan yaitu ladyfingers, latar belakang pemberian nama ini adalah karena bentuknya yang panjang dan ujungya meruncing cantik seperti jemari perempuan. Masyarakat Indonesia belum terlalu mengenal jenis sayuran Okra ini, itulah sebabnya merapa khasiatnya pun menjadi kurang populer. Beberapa waktu belakangan, masyarakat mulai mengetahui bahwa tanaman Okra memiliki khasiat untuk berbagai penyakit, […]
Category: Sayuran
Manusia pada dasarnya mampu tumbuh dan berkembang meski dengan intensitas yang berbeda-beda sesuai dengan usia. Tentunya sudah banyak yang mengetahui, bahwa pertumbuhan yang paling berpengaruh adalah pertumbuhan yang terjadi pada masa anak-anak atau yang berusia (6-10 tahun). Mengapa? Karena pada usia tersebut sel-sel dalam tubuh berfungsi sangat baik dan memicu organ lainnya untuk tumbuh dan […]
Brokoli adalah salah satu jenis sayuran yang tentunya tidak asing bagi para wanita dan para ibu. Brokoli yang tergolong dalam sayur jenis kubis-kubisan ini biasanya tidak terlalu sering dijadikan pilihan sebagai olahan keseharian masakan dirumah, meskipun Brokoli disebut sebagai sayuran kaya mineral. Kenyataannya, masih banyak orang yang tidak memahami secara baik kandungan yang terdapat dalam […]
Manfaat bila anda memakan kacang polong untuk diet dan untuk kesehatan tubuh lainnya merupakan tema dari penulisan kali ini. Kacang polong merupakan jenis kacang-kacangan yang sangat banyak dikonsumsi dalam masyarakat Indonesia. Dari segi popularitas, kacang polong memang masih kalah dengan kacang kedelai, kacang tanah, ataupun kacang kapri. Akan tetapi, dari segi manfaat kacang polong tidak […]
Selada merupakan sayuran yang kerap kali hanya dijadikan sebagai sayuran pelengkap saja. Selada memiliki rasa yang netral dan tidak menyengat sehingga sangat cocok dijadikan sebagai sayuran yang disajikan secara segar atau mentah. Biasanya selada sering ditemukan di dalam burger atau dijadikan salad. Rasanya yang segar membuat banyak orang menyukainya. Bahkan untuk orang indonesia pun sering […]
Adakah yang mengetahui petai cina? Di daerah Jawa, petai cina sering disebut dengan lamtoro. Tanaman yang memiliki nama latin Leucaena leucocephala L. ini sering dijadikan kudapan yang dikenal dengan nama trancam. Paduan dari berbagai sayuran seperti mentimun, kemangi, lamtoro, daun kenikir dan parutan kelapa dengan sambal membuat makanan ini sering dijadikan teman berbuka puasa. Ok […]
Sayur peleng merupakan sayuran yang hampir mirip dengan sayur bayam. Sayur peleng memiliki banyak sekali manfaat untuk kesehatan. Sayur ini sangat mudah dicari dan harganya yang murah membuat banyak orang yang mengkonsumsinya sebagai salah satu sayuran untuk meningkatkan kesehatan dan menjaga tubuh. Harga dari sayur peleng ini sekitar Rp3.000 sampai Rp6.000. Sayur peleng banyak diolah […]
Ketika berbicara dengan jamur,beberapaorang akan berfikir bahwa jamur adalah jenis penyakityang dapat menyerang manusia. Dan mungkin juga akan befikiran bahwa jamur merupakan salah satu jenis makanan yang mengandung racun. Padahal, sebenarnya tidak semua jamur adalah penyakit dan mengandung racun. Contohnya adalah jamur kuping. Jamur kuping merupakan jenis jamur yang makroskopis, atau bisa dilihat yang aman […]
Okra merupakan jenis tanaman yang juga sering disebut dengan bamia, gumblo dan bhindi serta beberapa sebutan lainnya. Okra mengandung banyak serat serta sejumlah vitamin serta vitamin penting sehingga selain menjadi sayuran juga terkenal untuk mengobati berbagai penyakit. Dalam tanaman okra mengandung energi, karbohidrat, serat, gula alami, protein, lemak, magnesium, kalium, kalsium, seng, tembaga, vitamin C, […]
Jagung manis merupakan salah satu jenis varietas jagung yang banyak diminati untuk dikonsumsi. Sesuai dengan namanya, jagung manis memiliki rasa yang manis. Jagung manis juga sangat mudah untuk diolah, dapat direbus, dibakar, dijadikan campuran bakwan, bubur, dan banyak lagi olahan dari jagung manis. Rasa manis dari jagung manis dihadilkan dari proses mutasi pada gen yang […]