4 Manfaat Teh dan Kopi Untuk Kesehatan Tubuh

Teh dan kopi merupakan salah satu minuman yang memiliki kandungan kafein. Hanya saja kandungan kafein yang terdapat di dalam kopi lebih tinggi daripada kandungan kafein yang terdapat di dalam teh. Meskipun demikian ternyata teh dan kopi merupakan salah satu minuman yang memiliki manfaat bagi kesehatan. Adapun berbagai manfaat teh dan kopi untuk kesehatan adalah sebagai […]

10 Manfaat Teh Celup untuk Kesehatan, Kecantikan, dan Manfaat Lainnya

Teh celup bisa dikatakan inovasi yang sangat membantu memudahkan kehidupan manusia. Jika dulu kita harus repot-repot menyaring serbuk teh yang telah diseduh air panas kini dengan adanya teh celup kegiatan menyeduh teh menjadi lebih praktis dan mudah. Tinggal seduh, celup, dan minum maka berbagai manfaat teh sudah bisa kita rasakan. Teh celup pun tersedia dalam […]

15 Manfaat Daun Nilam untuk Kesehatan dan Kecantikan

Nilam. Siapa sih yang tidak kenal dengan tanaman yang satu ini? Tanaman ini memiliki nama latin fogostoinen patchouli dan merupakan salah satu tanaman yang sering ditemui di daerah Asia, tak terkecuali Indonesia. Lalu, bagaimana cara kita mengetahui tumbuhan yang satu ini dengan mudah? Atau apa sih yang sebenarnya membuatnya berbeda dengan tanaman lain? Jawabannya tentu […]

5 Manfaat Teh Cina untuk Kesehatan dan Tubuh Langsing Ideal

Sebagian dari anda mungkin masih asing dengan teh cina atau teh daun jati cina. Teh yang berasal dari olahan daun jati cina ini tergolong minuman herbal yang dikonsumsi untuk tujuan kesehatan dan dapat mengatasi beberapa keluhan kesehatan salah satunya sembelit atau susah buang air besar. Teh yang dikenal juga dengan senna leaf ini telah tersedia […]

5 Manfaat Makan Menggunakan Tangan Kanan untuk Kesehatan

Siapa sih yang tidak tahu tentang betapa bermanfaatnya tangan kanan untuk kita? Yup, tangan kanan merupakan tangan yang lebih dominan daripada tangan kiri dan hampir semua kegiatan dilakukan dengan tangan yang satu ini – kecuali kita kidal ataupun ada masalah lainnya. Alasan lainnya kenapa kita cenderung menggunakan tangan kanan adalah otak kita yang lebih didominasi […]

6 Manfaat Makan Telur Rebus di Pagi Hari untuk Kesehatan

Siapa sih yang tidak kenal dengan telur? Atau siapa sih yang tidak menyukai telur? Hampir semua orang menyukai telur karena banyaknya manfaat yang bisa kita dapatkan dari makanan yang satu ini, mulai dari manfat kecantikan hingga kesehatan. Selain itu, mengolah telur untuk dikonsumsi pun sangat mudah yaitu bisa digoreng ataupun direbus. Kandungan yang ada pada […]

5 Manfaat Teh Barley untuk Kesehatan dan Kecantikan

Selain teh yang umum kita konsumsi yang dikenal dengan berbagai manfaat teh bagi kesehatan ada banyak jenis teh lainnya yang juga kaya manfaat salah satunya teh barley. Sesuai namanya teh ini berasal dari barley, sejenis bahan makanan yang berupa biji-bijian dan masih satu keluarga dengan gandum. Barley memiliki banyak kelebihan diantaranya mengandung berbagai nutrisi yang […]

11 Manfaat Teh Campur Jeruk Nipis untuk Kesehatan Tubuh

Teh sudah dikenal dan dikonsumsi dari ribuan tahun yang lalu, minuman ini  memiliki rasa yang nikmat dan menyegarkan, serta memiliki banyak manfaat untuk kesehatan, sehingga menjadikan teh sebagai urutan nomor dua minuman terpopuler  di seluruh dunia setelah air putih, mengalahkan kepopuleran kopi atau susu. Masyarakat Indonesia sendrini  menjadikan minum teh sebagai kebiasaan yang rutin setiap […]

5 Manfaat Teh Basi untuk Kesehatan Mata dan Kecantikan Wajah

Meminum teh memberi kenikmatan tersendiri. Selain ada banyak manfaat teh bagi kesehatan mengonsumsi teh juga cocok dilakukan saat bersantai untuk menyegarkan dan merilekskan pikiran. Namun terkadang setelah menyeduh teh kita lupa mengonsumsinya sehingga teh dibiarkan semalaman dan menjadi basi. Meskipun tidak bisa diminum lagi namun jangan buru-buru membuang teh yang sudah basi karena di dalamnya […]

5 Manfaat Teh Bunga Kamboja untuk Kesehatan

Sebagian anda mungkin sudah familiar dengan teh melati yang selain enak dan harum juga memiliki banyak manfaat teh melati untuk kecantikan dan kesehatan. Namun pernahkah anda mendengar atau mengonsumsi teh bunga kamboja? Ya, Meskipun masyarakat sudah mengetahui diantaranya 16 manfaat bunga kamboja serta bagian lainnya namun biasanya bunga atau bagian lain tanaman kamboja diolah dengan cara […]