Manfaat Buah Peach untuk Kecantikan Kulit Wajah

Buah Persik atau dalam bahasa Inggris sering dikenal peach (Prunus persica L. Batsch, Rosaceae) merupakan buah dari tanaman endemik negeri China. Buah persik yang telah matang berwarna kuning kemerah-merahan. Buah persik memiliki berbagai kandungan yang kaya manfaat, diantaranya asam amino, fenolik, flavonoid, polisakarida, vitamin dan karbohidrat. Kandungan nutrisi ini bermanfaat bagi kesehatan, kecantikan, serta memiliki […]

10 Manfaat Buah Plum untuk Wajah dan Kecantikan Alami

Buah plum merupakan salah satu jenis buah dari keluarga cherry yang memiliki rasa yang asam manis segar sehingga cocok untuk dikonsumsi langsung, dijadikan jus atau menjadi campuran bahan makanan seperti kue. Namun tahukah Anda bahwa buah plum juga memiliki banyak sekali manfaat kesehatan terutama pada wajah karena buah ini juga bisa dijadikan puree untuk dibuat […]

8 Manfaat Buah Plum untuk Ibu Menyusui Penting Diketahui

Menyusui merupakan salah satu proses alamiah yang memberikan banyak sekali manfaat kesehatan untuk ibu dan bayi. Hanya saja saat ini karena adanya berbagai faktor, tak semua ibu bisa memberikan ASI kepada sang buah hati secara optimal dan salah satu penyebabnya adalah kurangnya ASI yang disupply oleh tubuh. Mengoptimalkan Produksi ASI Tak hanya proses menyusui yang […]

7 Manfaat Buah Plum untuk Kesuburan Pria dan Wanita

Memiliki keturuan merupakan salah satu anugerah Tuhan yang tentunya menjadi salah satu tujuan dua orang pria dan wanita menikah. Namun sayangnya, karena berbagai macam faktor, banyak pasangan yang walaupun sudah lama menikah tapi belum juga dikaruniai keturunan atau anak. Diantara banyaknya faktor penyebab seorang wanita tidak bisa hamil adalah masalah kesuburan. Buah Plum Untuk Kesuburan […]

Inilah 7 Manfaat Pisang Ambon untuk Asam Lambung

Kandungan asam lambung yang tinggi dapat mengakibatkan berbagai gangguan kesehatan seperti perut terasa kembung, bau napas tidak sedap dan mulut terasa asam, kondisi ini tentu sangat mengganggu anda menjalani segala kegiatan dan aktivitas kerja. Banyak faktor yang membuat asam lambung naik secara drastis seperti banyak mengkonsumsi makanan dengan kadar lemak tinggi, hingga banyak mengkonsumsi minuman […]

8 Manfaat Makan Mangga di Malam Hari Bagi Kesehatan

Bagaimana makan malam mu ? Kenyang bukan. Sering kali tanpa kita sadari banyak sekali zat makanan berlebih yang kita konsumsi setiap hari. Zat makanan tersebut menumpuk setiap di dalam sistem pencernaan kita, terlebih apabila zat tersebut merupakan zat yang tidak dibutuhkan tubuh tentu ini akan menjadi ancaman kesehatan kita kedepan. Anda tak perlu khawatir akan […]

10 Manfaat Labu Parang untuk Maag Perlu Anda Ketahui

Labu parang merupakan salah satu jenis labu yang paling banyak ditemukan di Indonesia karena sering dibuat campuran sayur bening atau untuk campuran cake dan agar-agar. Rasanya yang enak serta teksturnya yang berserat membuat labu parang menjadi salah satu makanan favorit masyarakat Indonesia. Namun tidak banyak orang tahu tentang manfaat labu parang untuk kesehatan terutama untuk […]

16 Manfaat Limau Kasturi untuk Sistem Metabolisme Tubuh

Limau kasturi merupakan salah satu jenis buah-buahan dari species citrus atau jeruk-jerukan. Seperti halnya buah jeruk pada umumnya, limau kasturi juga cenderung memiliki rasa asam, berair dengan daging buah berwarna kuning atau orange. Ukurannya yang kecil dan warna kulitnya yang  hijau kekuningan dan mengkilat ketika masak menjadi cirri khas limau kasturi ini. Manfaat Limau Kasturi […]

8 Manfaat Jeruk Sonkit Bagi Kesehatan Tubuh

Jeruk merupakan salah satu jenis buah yang memiliki banyak macam, jenis, bentuk, ukuran dan rasa. Namun apapun jenis jeruknya memiliki kandungan vitamin C yang tinggi dan kandungan lainnya yang bermanfaat untuk kesehatan tubuh. Jeruk sonkit atau juga disebut dengan jeruk limau kasturi merupakan salah satu jenis jeruk yang pada umumnya ditambahkan pada sambal atau untuk […]

6 Manfaat Jeruk Kunci untuk Menyembuhkan Penyakit

Jeruk kunci memiliki bentuk kecil seperti jeruk nipis dengan rasa yang sama kecut, namun memiliki manfaat yang manis untuk kesehatan. Di daerah lain jeruk kunci memiliki sebutan lain seperti jeruk pecel, jeruk sambal, jeruk cino atau jeruk calong. Biasanya jeruk kunci digunakan dalam masakan untuk membuat sambal atau digunakan untuk tambahan makanan sebagai pengganti cuka. […]