11 Manfaat Karbohidrat Bagi Tubuh pada Makanan

Karbohidrat adalah salah satu jenis zat makanan yang menjadi konsumsi umum terutama penduduk di kawasan Asia. Karbohidrat dari manfaat nasi putih menjadi makanan utama penduduk di Indonesia. Namun sekarang banyak masyarakat yang mulai menjauhi karbohidrat karena dianggap bisa menyebabkan kenaikan berat badan. Tapi pada dasarnya karbohidrat dibutuhkan oleh tubuh dan memiliki peran yang sangat penting […]

19 Manfaat Protein Untuk Tubuh Yang Valid

Manfaat protein yang paling terkenal adalah fungsinya untuk otot dan tenaga manusia. Protein menjadi salah satu zat yang dibutuhkan oleh tubuh. Banyak orang yang mengalihkan menu karbohidrat menjadi protein. Langkah ini biasanya dilakukan untuk membentuk fisik badan yang lebih baik dan mengurangi jumlah lemak dalam tubuh. Bahkan beberapa orang juga mulai melakukan diet dengan makanan […]

22 Manfaat Kalsium Bagi Tubuh di Segala Usia

Kalsium merupakan mineral yang sangat penting bagi tubuh namun banyak dilupakan oleh orang-orang karena hanya mementingkan asupan vitamin lainnya. Oleh karena itu, banyak sekali produk makanan yang menawarkan kandungan kalsium tinggi di dalamnya. Kalsium sendiri umumnya terkandung dalam susu, kentang, rumput laun dan kedelai. Sejumlah manfaat kalsium memang sangat diperlukan bagi tubuh, seperti berikut : 1. Membuat […]

17 Manfaat Tembaga Dalam Kehidupan Sehari – Hari & Kesehatan

Tembaga menjadi salah satu senyawa yang tidak asing kita dengar. Namun kebanyakan ketika disebutkan senyawa yang satu ini yang terbayang adalah benda yang keras. Tetapi namanya juga senyawa, tentu yang tepat adalah benda ini berupa seperti zat. Zat tembaga sebenarnya ada di dalam semuatubuh mahluk hidup mulai dari manusia, hewan, tubuhan, sampai mikoroorganisme.  Senyawa tembaga […]

10 Manfaat Senyawa Flavonoid Kesehatan Tubuh

Banyak senyawa yang dapat ditemukan di berbagai mahluk hidup maupun benda mati. Dan tentunya di setiap senyawa tersebut memiliki fungsi dan manfaat masing – masing. Salah satunya adalah senyawa Flavanodi atau memiliki nama lain Bioflavanoid. Tentang Flavanoid  Senyama Flavanoid adalah senyawa bagian dari golongan senyawa Phytochemical. Senyawa Flavanoid memiliki kedudukan pentik untuk tumbuhan – tumbuhan […]

10 Manfaat Omega 3 Untuk Kesehatan

Omega 3 merupakan zat penting yang dianggap mampu menunjang kesehatan dan telah menjadi pembicaraan akhir-akhir ini. Omega 3 adalah salah satu jenis lemak tak jenuh yang memiliki peran penting bagi tubuh. Sayangnya omega 3 tidak dapat diproduksi sendiri pada tubuh manusia, sehingga harus dipenuhi dengan mengonsumsi asupan makanan tertentu. Kandungan gizi yang bermanfaat ini bisa diperoleh dari […]

13 Manfaat Vitamin C Bagi Kesehatan Tubuh dan Sumbernya

Manfaat vitamin C bagi kesehatan tubuh memang sangat penting, tanpanya akan sangat sulit untuk menjaga kesehatan tubuh. Disetiap bahan makanan yang ada pasti mengandung berbagai macam kandungan zat gizi di dalamnya. Zat gizi tersebut tentu termasuk dengan Vitamin di dalamnya. Ada berbagai jenis Vitamin di dalam bahan-bahan makanan tersebut, pada umumnya sayur dan buah tentu […]

17 Manfaat Zinc untuk kesehatan

Zinc merupakan senyawa pada tubuh manusia semacam mineral yang penting bagi tubuh. Zinc atau zat seng ini sangat penting bagi tubuh di tiap organ tubuh seperti otot, rambut, kulit, dan organ lainnya terdapat senyawa ini karena senyawa inilah beberapa organ juga terbentuk. Manfaat zinc untuk kesehatan manusia sangat besar sekali, zat mineral ini sangat membantu […]

6 Manfaat Vitamin D bagi Kesehatan Tubuh

Banyak fungsi yang bisa Anda dapatkan dari vitamin A, B, C, D, E, K. Semua vitamin tersebut sebagian besar terdapat dalam makanan yang berbentuk sayur dan buah, yang biasa Anda konsumsi sehari-hari.Salah satu vitamin yang sangat dibutuhkan tubuh Anda adalah vitamin D. Manfaat vitamin D sangat banyak bagi Anda Secara umum mungkin Anda sudah mengetahui bahwa vitamin […]

Manfaat Vitamin B bagi Tubuh (B1-B12 Lengkap)

Vitamin termasuk ke dalam mikronutrien yang diperlukan dalam tubuh. Dengan kata lain vitamin memang tidak diperlukan dalam jumlah yang banyak sebagaimana zat-zat makronutrien, namun fungsi vitamin cukup vital untuk mengaktivasi fungsi-fungsi tubuh. Total jumlah vitamin yang diperlukan oleh tubuh ada 13 vitamin, dimana 8 di antaranya masuk ke dalam grup vitamin B—atau B-kompleks. Kedelapan anggota […]