23 Manfaat Buah Kepel Asli Indonesia Kaya Nutrisi

Buah kepel atau biasa disebut juga dengan burahol, turalak, cindul, kecindul, simpol atau kepel apple ini adalah buah asli Indonesia lebih tepatnya berasal dari Yogyakarta. Buah ini mungkin masih sedikit asing di telinga kita, namun perlu diketahui jika dalam buah ini mengandung banyak vitamin C, A dan E serta beberapa jenis flavonoid seperti alkaloid, quercetin […]

12 Manfaat Belimbing Wuluh untuk Diabetes Paling Ampuh

Ada sangat banyak penyakit mematikan di dunia ini dan berbahaya bagi para pengidapnya. Salah satunya adalah penyakit diabetes. Ada 2 jenis diabetes yang paling umum, yakni diabetes inspidus dan diabetes mellitus. Diabetes inspidus adalah kondisi kelainan karena faktor ketidaksembangan hormon antidiuretik pada tubuh, dimana pengidapnya sering sekali buang air kecil namun juga cepat haus dalam […]

33 Manfaat Jambu Mete Untuk Penyakit, Kulit dan Ternak

Tanaman jambu mete adalah tanaman yang berasal dari daerah pesisir Brasil Utara yang kini sudah banyak dibudidayakan di negara tropis seperti Nigeria, Sri Lanka, India, Kenya, Indonesia dan masih banyak negara tropis lainnya. Dari tanaman ini bagian biji yang sering disebut dengan kacang mete dan juga daging buah sama sama bisa dikonsumsi dengan manfaat yang […]

7 Manfaat Buah Pir Untuk Asam Lambung dan Pencernaan

Pir menjadi salah satu buah yang memiliki kandungan serat tertinggi yakni sebesar 6 gram untuk setiap 1 buah pir ukuran sedang yang sangat ampuh untuk menurunkan kolesterol tinggi. Selain itu, dalam buah pir juga mengandung banyak vitamin seperti vitamin C, vitamin B2, vitamin B3, vitamin B6 dan juga vitamin K. Sedangkan kandungan mineral yang ada […]

8 Manfaat Buah Plum Kering Nikmat Kaya Nutrisi

Plum merupakan jenis buah yang bisa dikeringkan atau didehidrasi seperti buah anggur dengan cara dikeringkan pada terik matahari atau memakai oven. Bentuk dari plum kering sendiri serupa dengan manfaat kismis namun bentuknya lebih besar, tekstur kulit yang kasar dengan daging lembab dan kaya akan nutrisi. Ada banyak kandungan vitamin dan mineral dalam plum kering seperti […]

6 Manfaat Sitrun Untuk Gigi dan Masalah Mulut

Sitrun atau juga sering disebut dengan asam sitrat adalah asam organik yang banyak ditemukan pada daun dan buah citrus atau jenis jeruk. Senyawa ini menjadi bahan pengawet yang sangat baik dan alami sekaligus sering digunakan sebagai penambah rasa masam pada minuman atau makanan. Sitrun bahkan sering digunakan juga untuk membersihkan yang ramah lingkungan dan juga […]

14 Manfaat Buah Pome Untuk Penyakit Dalam dan Kulit

Buah pome, pomegranate atau delima tidak hanya merupakan buah yang sangat lezat, namun juga tinggi akan sumber antioksidan, anti virus, anti tumor dan kaya akan vitamin seperti vitamin A, C dan E serta asam folat. Bahkan dari hasil penelitian, buah pome mengandung antioksidan tiga kali lebih banyak dibandingkan teh hijau atau buah anggur. Selain itu, […]

14 Manfaat Buah Plum Hitam Sebagai Jus dan Mengobati Penyakit

Buah plum memiliki warna kulit luar yang bervariasi seperti kuning, merah gelap, ungu dan juga hitam. Buah lezat ini termasuk dalam jenis buah persik, nektarin dan aprikot yang memiliki sekitar 2000 varietas di seluruh dunia. Buah plum sangat nikmat dikonsumsi langsung ataupun dibuat menjadi jus. Sementara untuk nilai gizi yang terkandung sangat lengkap mulai dari […]

12 Manfaat Buah Semangka Merah Segar Solusi Berbagai Penyakit

Buah semangka yang memiliki nama ilmiah Citrullus lanatus adalah buah tropis yang sudah dibudidayakan sejak 1000 tahun yang lalu di Lembah Sungai Nil. Mesir dan juga Cina yang kemudian sudah menyebar di seluruh dunia termasuk Indonesia. Tidak hanya bagian daging buah dengan citarasa segar saja yang bisa dikonsumsi, namun bagian kulit semangka juga mengandung nutrisi […]

7 Manfaat Buah Nanas Untuk Diet Dalam 2 Minggu

Jika anda ingin tetap bugar dan sehat, maka salah satu cara yang bisa dilakukan adalah banyak mengkonsumsi buah nanas. Buah yang terasa segar dan manis ini tidak hanya bisa memanjakan lidah anda namun juga merupakan buah yang tinggi akan nutrisi khususnya untuk mendukung program diet sehat anda. Dalam nanas mengandung banyak jenis vitamin serta mineral […]