Tanaman patah tulang yang juga dikenal dengan banyak sebutan lain seperti kayu potong, kayu jaliso, pacing tawa, tikel balung dan lain sebagainya ini merupakan jenis tanaman perdu yang biasanya dijadikan tanaman hias. Pada bagian batang tanaman ini memiliki getah berwarna putih yang mengandung euplol, zat pahit, zat karet, euphorbone, taraksasterol dan juga alaktucerol yang seringkali […]
Category: Tumbuhan
Daun centongan atau yang dikenal juga dengan tempuh wiyang merupakan salah satu tanaman obat yang banyak ditemukan di Indonesia dan kawasan Asia Tenggara. Di Indonesia tanaman ini memiliki banyak nama panggilan tergantung daerahnya. Misalnya orang Jawa menyebutnya dengan nama jonge, orang Maluku menyebutnya kaho mahiri, sementara orang Sulawesi menyebutnya halmah, dan masih banyak lagi nama […]
Sebagian besar anda pasti tahu dengan buah cherry yang ukurannya kecil dan rasanya sangat manis. Buah yang juga dikenal dengan nama kersen atau talok ini dapat tumbuh di mana saja termasuk di tepi jalan sehingga sangat mudah ditemukan. Selain buahnya yang manis pohonnya juga kerap dijadikan peneduh dari terpaan sinar matahari. Buahnya yang manis juga kaya […]
Daun curing merupakan salah satu tumbuhan tropis dari Amerika Tengah dan Amerika Latin namun juga tumbuh di beberapa negara tropis lainnya seperti Asia Tenggara termasuk Indonesia. Pada awalnya, tanaman curing dibawa ke Asia Tenggara yakni Filipina oleh orang Spanyol yang kemudian semakin menyebar ke wilayah Asia Tenggara lain. Untuk Indonesia sendiri, daun curing ini lebih […]
Tanaman cakar ayam sebenarnya merupakan jenis tanaman hias dengan bentuk unik yakni daun yang bercabang cabang sehingga nampak seperti cakar ayam. Tanaman ini hanya dapat tumbuh pada dataran tinggi seperti tepi jurang atau tebing sehingga tanaman ini akan lebih banyak ditemukan di area pedesaan dataran tinggi saja. Daun cakar ayam berwarna hijau dan berukuran lonjong […]
Daun seri merupakan salah satu daun yang terdapat di Indonesia yang di mana daun tersebut memiliki banyak sekali manfaatnya untuk kesehatan anda. tidak hanya pada daunnya saja namun buah seri juga memiliki manfaat untuk kesehatan anda. namun untuk kali ini kami akan lebih membahas tentang manfaat dari daun sirih untuk kesehatan. Adapun beberapa manfaat daun […]
Daun cina yang memiliki nama Latin senna alexandria ini merupakan tumbuhan yang berasal dari keluarga facacea yang memiliki bunga berbentuk gugusan diantara tangkai. Tumbuhan ini sangat cocok tumbuh di wilayah tropis seperti Indonesia yang sudah sejak lama digunakan sebagai ramuan herbal menyembuhkan berbagai penyakit sehingga sudah digunakan turun temurun baik untuk kesehatan dan juga kecantikan. […]
Ada begitu banyak varian dari ubi jalar seperti salah satunya adalah manfaat ubi jalar jingga, merah atau dalam bahasa Latin yang disebut dengan Impomoea Trifida. Dalam ubi jingga ini mengandung beta karoten yang sangat tinggi. Beta karoten adalah pro vitamin A yang nantinya akan berubah menjadi vitamin A dalam tubuh dengan manfaat antioksidan sangat tinggi […]
Ubi Jepang atau memiliki nama Latin Satsui Maimo ini adalah jenis ubi jalar yang memiliki masa tanam singkat sekitar 4 sampai bulan saja yang lebih cepat dibandingkan dengan manfaat ubi jalar lokal dengan masa tanam 6 hingga 8 bulan. Dari tampilan fisik, ubi jepang memiliki bentuk lebih panjang atau lonjong menyerupai singkong dan rasa yang […]
Tanaman putri malu merupakan tanaman unik dimana saat daunnya tersentuh, maka secara otomatis akan langsung menutup dengan otomatis. Hal ini terjadi karena tanaman putri malu sensitif terhadap rangsangan dan karena itulah tanaman ini dinamakan dengan putri malu. Meski dianggap sebagai tumbuhan liar, namun ternyata ada banyak manfaat putri malu yang bisa digunakan khususnya pada bagian […]