Manfaat ilmu filsafat merupakan suatu hal tentang sebuah filosofi sesuatu. Menurut Plato, filsafat tidak lain dari pengetahuan tentang segala yang ada. Sedangkan filsafat ilmu merupakan salah satu bidang filsafat yang dapat menjawab beberapa hal mengenai hakikat ilmu, mulai dari dasar filsafat, asumsi dan implikasi dari ilmu, baik ilmu alam maupun sosial. Sedangkan menurut Peter Caws, […]
Tag: filsafat
Ketika mendengar kata filsafat kebanyakan orang pasti langsung mengernyitkan dahi, setidaknya dalam pikiran atau dalam hati. Filsafat dipandang sebagai sesuatu yang rumit, njelimet, dan memusingkan. Bagaimana tidak, kita diminta berpikir mengenai suatu objek secara mendalam tidak hanya pada apa yang terlihat saja namun terus menggali hingga makna terdalam dari objek tersebut. Sehingga cukup banyak orang […]
Salah satu cabang ilmu untuk mempelajari tentang hakikat ilmu adalah ilmu filsafat. Ilmu filsafat merupakan cabang ilmu yang juga diminati oleh banyak orang. Itu sebabnya ilmu filsafat juga menjadi salah satu ilmu pekuliahan yang ada di kampus-kampus. Menariknya ilmu filsafat ini untuk hidup berhubungan dengan fenomena-fenomena yang terjadi diberbagai belahan dunia. Saat sekarang untuk mengetahui […]
Di dunia pendidikan pasti istilah filsafat tidak asing lagi, filsafat merupakan cabang ilmu yang menekankan pada akal serta fikiran yang dimiliki oleh manusia. Sehingga ketika ada yang bilang orang ini sedang berfilsafat berarti orang itu sedang memikirkan sesuatu, baik memikirkan dirinya sendiri atau yang lainnya. Pada dasrnya ada tiga pokok pembahasan dalam filsafat yaitu hubungan […]
Filsafat, mungkin bagi banyak orang nama ilmu filsafat terlalu berat untuk dipelajari, karena hubungannya sangat erat dengan ilmu mengenai rasionalisme, empirisme dan banyak lagi pandangan lainnya dari para tokoh yang sangat terkenal. Filsafat sendiri pada awalnya diyakini berasal dari jaman Yunani kuno, dimana para filsafat yunani pada kala itu seperti aristoteles dan juga plato mulai […]