Salah satu keasyikan berbelanja ke pasar tradisional adalah daya tarik berbagai jajanan pasar yang menggugah selera. Bentuk, rasa, aroma, dan warnanya yang beraneka ragam membuat kita ingin membeli semuanya. Ada agar-agar, aneka gorengan, gethuk, thiwul, klepon atau onde-onde, cenil, dan masih banyak lagi. Makanan-makanan ini tidak hanya enak dan mengenyangkan namun juga bermanfaat bagi kesehatan. […]
Tag: cemilan
Roti tawar merupakan roti putih yang banyak dijual di pasar dan minimarket. Pembeli dari roti tawar ini sangatlah banyak sekali karena roti ini ternyata lebih praktis di sajikan di bandingkan kue lainnya. Roti tawar biasanya di konsumsi pada pagi hari sebagai sarapan. Karena memiliki kandungan karbohidrat yang tinggi roti tawar ini bisa menganjal perut hingga […]
Telur adalah makanan yang kaya akan nutrisi. Telur bisa didapat dari binatang ternak yang menghasilkan telur seperti ayam, angsa, itik dan bebek. Namun jenis telur yang lebih sering dipilih untuk dikonsumsi adalah telur yang berasal dari ayam kampung dan ayam ras. Cara untuk mengkonsumsi telur ini juga beragam tergantung selera penikmat. Ada telur ini dimasak […]
Coklat merupakan salah satu bahan makanan favorit yang disukai konsumen dari hampir semua usia, mulai dari balita hingga lansia. Rasanya yang manis dan menggoda menjadikan bahan satu ini sangat sering digunakan untuk berbagai jenis makanan dan minuman utamanya hidangan-hidangan santai semacam kue, cemilan, minuman dan lain sebagainya. Tak heran, selain rasa buah, coklat menjadi salah […]
Kerupuk sepertinya merupakan salah satu jenis camilan yang sudah tidak asing lagi di telinga masyarakat Indonesia. Bahkan sepertinya, sebagian besar masyarakat Indonesia tidak nikmat makan tanpa ada kerupuk sebagai teman makan. Maka dari itu, penjualan kerupuk pun sangat laris di Indonesia dan saat ini banyak sekali produsen-produsen kerupuk yang sukses dan berhasil menyuplai kebutuhan kerupuk. […]
Sering kita tidak menyadari akan sejumlah makanan bergizi di sekeliling kita seperti yang bisa kita temui di dalam coklat. Coklat sering diidentikkan sebagai makanan yang tidak sehat, padahal coklat mengandung sejumlah zat gizi yang baik untuk tubuh manusia. Coklat memiliki rasa manis yang khas, sehingga membuat makanan ini hampir dikonsumsi setiap orang di dunia. Sebagian besar kandungan coklat, terdiri […]
Kebutuhan akan makanan merupakan salah satu kebutuhan pokok yang wajib dipenuhi karena makanan merupakan sumber tenaga untuk menjalani aktivitas. Namun terkadang makanan menjadi menakutkan salah satunya makanan ringan atau yang sering disebut cemilan. Sebagian orang sangat menghindari makanan ringan ini, karena dianggap tidak baik untuk kesehatan. Tapi apakah anggapan ini sudah sepenuhnya benar?? simak selengkapnya […]