10 Manfaat Gelombang Radio dalam Segala Bidang

Gelombang radio merupakan radiasi dari elektromagnetik yang tidak terlihat oleh mata. Gelombang radio ini memiliki panjang gelombang rata-rata 0,04 inci sampai dengan 62.000 mil. Produksi dari radiasi elektromagnetik ini berasal dari partikel yang mengandung muatan listrik, elektron dan arah dari gerakan. Cara menghasilkan gelombang radio ini  dapat dilakukan dengan berbagai cara diantaranya adalah pemanasan atom, […]

6 Manfaat Rumah Kaca Bagi Tumbuhan

Mendengar tentang kata rumah kca, mungkin beberapa orang akan berfikiran tentang efek rumah kaca, atau global warming. Padahal sebenarnya rumah kaca adalah bangunan yang terbuat dari gelas atau plastik bening yang di dalamnya digunakan sebagaitempat untuk budidaya tanaman. Suhu yang ada di dalam rumah kaca akan lebih panas dibandingkan dengan diluar rumah kaca, oleh karena […]

7 Manfaat Tempered Glass untuk Handphone

Tempered glass atau yang dikenal sebagai kaca anti gores merupakan kaca yang dipanaskan sampai titik puncaknya kemudian didinginkan secara cepat. Tempered glass ini sudah teruji kualitas dan kuantitasnya. Untuk pemakaiannya sendiri tempered glass lebih banyak dipakai untuk pelindung layar smartphone. Jadi kalau Anda baru membeli handphone baru maka akan ditawarkan lansung untuk membeli tempered glass […]

Manfaat Gas Spontan untuk Motor

Gas spontan merupakan gas yang di buat lebih spontan pada sepeda motor. Jadi sepeda motor sebelum di modifikasi sama sekali tidak memiliki gas spontan. Setelah di modifikasi sepeda motor bisa menggunakan gas spontant terutama untuk sepeda motor yang di gunakan di area balapan. Ciri dari sepeda motor yang menggunakan gas spontan adalah jarak diameter gas […]

7 Manfaat Sumber Arus Listrik Bagi Kehidupan

Sumber arus listrik tentu memiliki banyak manfaat bagi kehidupan, bayangkan saja ketika tidak ada manfaat energi listrik yang mengalir di suatu tempat. Pasti tempat itu akan mengalami kesulitan. Karena pada zaman modern ini sangat penting adanya arus listrik. Dengan adanya arus listrik maka kehidupan manusia akan lebih makmur sentosa. Pada artikel ini akan dibahas mengenai […]

10 Manfaat Email Bagi Manusia

Pada zaman dahulu, untuk mengetahui kabar seseorang dari tempat yang jauh menggunakan surat melalui pos bahkan ada yang menggunakan burung merpati. Dengan menggunakan surat, komunikasi yang dilakukan secara jarak jauh tidak dapat dilakukan dengan langsung. Perlu waktu beberapa hari untuk saling bertukar informasi dan kabar menggunakan surat. Karena adanya  kebutuhan dalam persuratan, teknologi juga mengalami […]

Manfaat Menggunakan Telepon Pada Kehidupan Sehari-hari

Perkembangan teknologi membawa manusia pada sebuah kemudahan dalm berbagai hal. Salah satunya dalam bidang komunikasi, teknologi menyuguhkan alat komunikasi berupa telepon. Telepon mengandung kata ‘tele’ yang berarti jarak jauh, jadi telepon ini dapat digunakan secara jarak jauh. Jika dulunya berkomunikasi antar daerah menggunakan surat, kini berkomunikasi dapat dilakukan dengan menggunakan telepon. artikel terkait: manfaat menggunakan […]

5 Manfaat Amoniak Bubuk Bagi Manusia

Pernahkah kalian membuat kue atau roti yang harus mengembang? Bahan pengembang apa yang kalian gunakan? Sebagian besar akan menjawab baking soda sebagai bahan pengembang roti. Tapi tahukah anda, sebelum penemuan baking soda, amoniak bubuk digunakan sebagai bahan pengembang roti. Bahkan beberapa kue dan biskuit masih menggunakannya sebagai bahan pengembangnya. Amoniak bubuk adalah nama dagang dari […]

9 Manfaat Gojek Online Bagi Masyarakat

Mungkin masyarakat yang tinggal di kota Jakarta sudah tidak asing lagi dengan gojek. Gojek ini merupakan salah satu perusahaan yang bergerak di jasa pelayanan ojek yang berada di Indonesia. Gojek didirikan untuk pertama kalinya tahun 2010 dan mulai di kenal secara luas pada tahun 2014 saat ramai orang yang mencoba menggunakan jasa gojek ini. Karena […]

8 Manfaat Peta Topografi Dalam Geografi

Peta merupakan salah satu pusat untuk mengetahui lokasi suatu negara dan juga ibukotanya. Namun lebih dari itu peta topografi mulanya ada untuk kegiatan militer. Kegiatan militer berkaitan erat dengan pertempuran dan untuk memenangkan pertempuran maka di butuhkan strategi dengan menggunakan peta tofografi. Peta ini memiliki skala yang besar dan lebih detail dari peta – peta […]