7 Manfaat Rebusan Kulit Petai untuk Kesehatan Tubuh

Pete merupakan tanaman biji-bijian yang selain digunakan sebagai bahan makanan, diketahui memiliki manfaat untuk kesehatan tubuh. Tidak hanya biji pete saja, kulit pete juga bisa dijadikan sebagai bahan pengobatan herbal yang cukup ampuh. Apabila artikel sebelumnya dibahas tentang manfaat rebusan kulit pete untuk penyakit dan tanaman, kali ini akan dibahas mengenai beberapa manfaat rebusan kulit petai […]

6 Manfaat Rebusan Kulit Pete Untuk Penyakit dan Tanaman

Tidak hanya bagian biji pete saja yang mengandung banyak nutrisi untuk kesehatan dan penyembuhan penyakit, namun dalam kulit petai yang tebal juga mengandung beberapa nutrisi penting seperti terpenoid, thiazolidine-4-carboxylic acid, flavonoid, alkaloid, polisulfida siklik dan djenkolic acid. Kulit petai yang sering dibuang sesudah mengkonsumsi bagian bijinya ini juga mengandung senyawa fenolik yang merupakan sumber antioksidan […]