Apa itu asam sitrat ? ia adalah sejenis asam organik yang dijadikan sebagai pengawet makanan dan minuman secara alami. Asam sitrat merupakan penambah asam pada makanan. Manfaat asam strat cukup banyak, setidaknya ada berbagai industri yang memanfaatkannya. 1. Sebagai bahan pengawet makanan Sekarang ini, banyak sekali produk dipasaran yang memakai bahan pengawet makanan yang membahayakan bagi […]
Kumis kucing (Orthosiphon aristatus) adalah tanaman yang termasuk golongan famili lamicaeae/labiatae yang banyak dijumpai di Indonesia. Tanaman ini dipercaya banyak memberikan khasiat bagi kesehatan kita. Tanaman ini sebenarnya berasal dari Afrika yang kemudian menyebar ke Asia dan Australia. Ciri-ciri Kumis kucing : Berbatang basah dan tegak Bagian bawah berakar tunggang Daun bundar / lonjong, panjangnya […]
Tentunya kita tak asing dengan benda satu ini kan. Es batu biasanya digunakan untuk campuran juice, teh, dan aneka jenis minuman segar lainnya. Selain menyegarkan tubuh saat diminum, ternyata es batu juga berkhasiat untuk kecantikan. Setiap wanita pasti mendambakan memiliki kulit wajah yang halus dan bebas dari gangguan jerawat. Mereka biasa melakukan perawatan kecantikan di […]
DI ABAD ke-21 ini, Biologi bukan sekadar ilmu yang mempelajari kehidupan (bio, sesuatu yang hidup). Berbagai riset telah dilakukan, dan beragam penemuan telah mampu mengangkat kualitas kehidupan manusia menjadi lebih baik lagi. Berbagai masalah kerawanan pangan, pemenuhan papan, kebutuhan energi, kesehatan, lingkungan, bahkan juga keamanan dunia bergantung kepada ilmu Biologi. Biologi telah dikembangkan di segala […]
Manfaat jalan cepat menjadi kunci bagi pola hidup sehat saat sekarang. Jalan kaki, baik jalan kaki biasa atau jalan kaki cepat, diyakini sebagai olahraga yang mudah dan murah namun efektif untuk meningkatkan kesehatan. Jalan kaki adalah olahraga ringan untuk membakar kalori melalui metabolisme tubuh untuk mengubah menjadi energi. Jalan kaki adalah cara pembakaran kalori yang lebih […]
Danau merupakan salah satu sumber daya alam akuatik yang terbentuk dari kumpulan air (tawar atau asin) yang dikelilingi oleh daratan. Danau terjadi karena pencairan gletser, aliran air sungai, atau karena adanya sumber mata air. Sebuah danau dapat menopang kehidupan berbagai organisme, sehingga danau memiliki ekosistem sendiri. Bagi makhluk hidup, danau merupakan salah satu sumber mata […]
Tahukah anda hewan lindung? Ya, lindung atau yang lebih umum dikenal dengan nama belut, adalah sekelompok ikan yang bentuknya menyerupai ular. Hewan ini bersifat pantropis atau dapat ditemukan di semua tempat beriklim tropis. Jika dilihat sekilas, hewan ini mirip dengan ikan sidat dan tidak jarang tertukar apabila tidak melihat dengan seksama. Perbedaan Lindung dan Ikan sidat Perbedaan […]
Diantara semua jenis ular, Ular kobra adalah salah satu ular yang memiliki bisa berbahaya, namun dibalik bisanya yang berbahaya ular kobra juga memiliki banyak manfaat bagi kesehatan tubuh, dan sekarang ini daging kobra sudah banyak dikonsumsi oleh masyarakat, bahkan bukan hanya daging nya saja tetapi darah, empedu, sumsum ular cobra banyak dimanfaatkan untuk kesehatan. Berikut […]
Jarak adalah salah satu buah yang tumbuh di Indonesia, yang memiliki banyak manfaat, dalam bahasa ilmiah Jarak disebut dengan sebutan Ricinus Communis , jarak adalah tumbuhan liar yang tumbuh dihutan, tanah kosong, dan pinggiran pantai. Mengapa Jarak diberi nama Ricinus Communis karena, pada bagian biji buah jarak memiliki zat Ricin, yaitu sejenis zat beracun yang […]
Cerita pendek atau biasa disebut dengan Cerita pendek merupakan bentuk prosa yang bersifat naratif fiktif. Karakteristik cerita ini lebih cenderung isinya sangat padat dan langsung pada tujuannya (hasil akhir cerita) dibandingkan dengan karya fiksi-fiksi yang lebih panjang seperti Novella dalam artian modern. Karena sangat pendeknya, maka cerita-cerita pendek yang sukses akan mengandalkan teknik-teknik sastra seperti […]