10 Manfaat Tanaman Ciplukan untuk Kesehatan

√ Verified Pass quality & scientific checked by advisor, read our quality control guidelance for more info

Tanaman ciplukan memiliki nama ilmiah physialis angulata. Tanaman ini dapat tumbuh dipersawahan dalam jumlah yang banyak. Dan tanaman ini kadang dianggap sebagai gulma oleh petani karena tumbuh diladang petani setelah petani melakukan pemanenan. Pada dasarnya banyak orang yang belum mengetahui manfaat tersembunyi didalam tanaman ciplukan ini. Ini karena selain dianggap gulma tanaman ciplukan ini juga tidak terlalu familiar terdengar di telinga. Padahal manfaat tanaman ciplukan dibidang kesehatan sangat banyak sekali karena kandungan didalam tanaman ciplukan. ( Baca juga : Manfaat daun ciplukan untuk pengobatan )

Tanaman ciplukan memiliki kandungan seperti :

  • Vitamin c yang baik untuk kesehatan kulit dan kesehatan tubuh untuk meregenerasi sel tubuh. (Baca juga : Manfaat vitamin c )
  • Alkaloid berfungsi sebagai alat penenang dibidang kesehatan yang banyak digunakan sebelum melakukan operasi. ( Baca juga : Manfaat brotowali untuk obat tradisional dan kesehatan )
  • Polifenol juga hampir sama manfaatnya dengan antikosidan yaitu untuk melawan serangan radikal bebas yang teroksidasi diudara dan dapat mengakibatkan penuaan dini pada kulit. ( Baca juga : Manfaat teh )
  •  Antibakteri yang berguna untuk mencegah dan mematikan bakteri yang berkembangbiak didalam tubuh. ( Baca juga : Manfaat daun kemangi )
  • Antivirus yaitu menangkal serangan virus yang berasal dari luar yang dapat menyerang sistem kekebalan dalam tubuh. ( Baca juga : Manfaat jahe, manfaat jintan hitam)

Untuk mengobati penyakit tanaman ciplukan bisa dimanfaatkan mulai dari batang, daun dan akarnya untuk menyembuhkan penyakit. Tanaman ciplukan ini juga dapat digunakan untuk mengobati penyakit seperti dibawah ini :

1. Demam

Demam terjadi saat daya tahan tubuh terhadap serangan dari virus menurun drastis. Penyebab dari turunnya sistem daya tahan tubuh ini akibat dari kelelahan karena kurang beristirahat. Selain faktor dari dalam tubuh tadi faktor dari luar seperti cuaca yang tidak mendukung juga bisa menjadi penyebabnya. Untuk itu Anda dapat menggunakan rebusan dari daun ciplukan dengan cara mencuci terlebih dahulu daun hingga bersih. Kemudian masukkan kedalam panci yang telah berisi tiga gelas air. Panaskan hingga mendidih baru kemudian diangkat. Minumlah segera saat sudah hangat kuku agar kandungan didalam rebusan daun ciplukan ini tidak hilang.

Artikel terkait :

2. Tekanan darah tinggi

Manfaat selanjutnya dari tanaman ciplukan adalah untuk menurunkan tekanan darah tinggi. Caranya juga sama yaitu merebus daun dari tanaman ciplukan ini terlebih dahulu untuk dikonsumsi. Tekanan darah tinggi bisa mengakibatkan kematian jika lonjakannya sudah diluar batas normal. Pada umumnya penyakit tekanan darah tinggi ini diderita oleh orang yang telah berusia lanjut. Jadi banyak yang menyarankan agar terhindari dari penyakit tekanan darah tinggi hindari untuk memakan makanan yang kaya akan lemak dan makanan cepat saji.

Artikel terkait :

3. Diabetes

Untuk mengobati penyakit diabetes maka bagian dari tanaman ciplukan yang dimanfaatkan adalah akarnya. Caranya adalah mengambil akar dari tanaman ciplukan terlebih dahulu. Kemudian dibilas dengan air hingga bersih. Masukkan kedalam panci dan rebus hingga mendidih. Setelah ini disaring airnya baru kemudian diminum. Biasanya meminum rebusan dari akar ciplukan ini mampu menjaga agar kadar gula dalam darah menjadi stabil selalu.

Artikel terkait :

4. Paru – paru

Penyakit paru – paru berhubungan dengan pernafasa dimana tubuh memerlukan oksigen dan mengeluarkan karbon dioksida. Kesehatan paru – paru merupakan bagian terpenting yang harus dijaga kesehatannya. Karena penyakit seperti turbecolosis juga dapat mengintai kesehatan paru – paru. penyakit ini menular melalui virus diudara. Pasien penderita penyakit paru ini juga mengeluarkan darah saat batuk dan dada terasa nyeri. Banyak yang memilih menggunakan perawatan secara alami dengan memanfaatkan tanaman ciplukan. Buah dari tanaman ini dipercaya bisa mengatasi penyakit paru – paru. Adapun untuk mengkonsumsi buah dari tanaman ciplukan ini bisa dikonsumsi secara langsung atau direbus terlebih dahulu.

Artikel terkait :

5. Sariawan

Kandungan vitamin c didalam buah tanaman ciplukan mampu mengatasi masalah sariawan. Umumnya sariwan disebabkan karena tubuh kekurangan vitamin c. Buah dari tanaman ciplukan ini dapat dicuci dulu hingga bersih baru kemudian dimasukkan kedalam panci untuk direbus. Tunggu hingga mendidih baru disaring airnya untuk dikonsumsi. Dengan meminum secara teratur semoga sariawan Anda segera sembuh. Namun selain direbus buah dari tanaman ciplukan ini dapt dikonsumsi secara langsung.

Artikel terkait :

6. Sakit tenggorokan

Selanjuntya manfata dari buah ciplukan adalah untuk mengobati sakit tenggorokan. Tenggorokan merupakan tempat jalur keluar masuknya udara pada sistem pernafasan. Oleh sebab itu sakit tenggorokan dapat mengakibatkan sirkulasi udara menjadi tidak lancar. Imbasnya Anda merasa seperti kesulitan untuk bernafas. Ada baiknya mencoba mengkonsumsi buah dari tanaman ciplukan secara langsung untuk mengatasi sakit tenggorokan yang dirasakan.

Artikel terkait :

7. Bisul

Bisul merupakan salah satu masalah kulit yang terjaadi akibat infeksi. Bisul bisa disertai dengan rasa yang sangat gatal, merah dan bernanah. Untuk ukurannya sendiri bisul ada yang kecil dan besar. Sedangkan untuk mengobati bisul Anda dapat memanfaatkan daun dari tanaman ciplukan untuk mengobati bisul dari luar. Caranya cukup mudah tinggal ambil daun ciplukan kemudian giling hingga halus. Sesudahnya bisa ditempelkan pada bagian tubuh yang ditumbuhi bisul. Gunakan selalu setiap hari hingga ukuran dari bisul itu perlahan menyusut dan hilang dari kulit.

Artikel terkait :

8. Kanker

Kanker merupakan salah satu penyakit yang mematikan nomor dua didunia. Hampir semua data menunjukkan penyakik kanker yang telah memasuki stadium lanjut sulit untuk benar – benar disembuhkan. Namun dibalik itu pencegahan kanker selalu diupayakan lebih dini. Jenis kanker sendiri sangatlah banyak dan kaum wanita lebih beresiko terkena kanker dua kali lipat dari lelaki. Untuk mencegah kanker lebih dini Anda dapat memanfaatkan rebusan dari daun cipluka untuk diminum sebanyak dua kali dalam sebulan dalam rangka pencegahan dari penyakit.

Artikel terkait :

9. Rematik

Rematik adalah  penyakit yang menyerang sendi ditangan dan kaki sehingga penderita mengalami rasa nyeri yang sangat hebat dan tidak tertahankan. Rematik umumnya terjadi pada para lansian yang telah berusian lanjut. Gejala awal dari penyakit ini ditandai dengan kram pada sendi. Selanjutnya sendi perlahan akan mulai sulit untuk digerakkan dan kaku. Dalam penanganan untuk mengatasi penyakit rematik ini dapat dilakukan dengan meminum daun rebusan dari daun ciplukan. Caranya adalah sebagai berikut ini :

  • Ambil daun dari tanaman ciplukan yang masih segar. Kemudian bilas hingga bersih daunnya dengan air yang mengalir.
  • Sesudah itu masukkan kedalam panci dan tambahkan air sebanyak tiga kelas kedalam panci.
  • Letakkan diatas kompor dan nyalakan apinya. Tunggu hingga mendidih sehingga air didalam panci menjadi tinggal dua gelas aja.
  • Sesudah mendidih matikan kompornya dan saring air rebusan tersebut.

Minumlah segera saat rebusan dari daun ciplukan ini sudah hangat kuku.

Artikel terkait :

10. Epilepsi

Manfaat berikutnya dari buah cipluka ini bermanfaat untuk mengobati penyakit epilepsi. Caranya dapat dikonsumsi langsung buahnya atau direbus terlebih dahulu. Jika ingin direbus anda dapat mencuci terlebih dahulu buahnya kemudian direbus didalam panci berserta masukkan air kedalam panci tersebut. Lalu tunggu hingga mendidih baru kemudian diangkat. Dan saring air dari rebusan buah tanaman ciplukan itu kedalam gelas. Baru kemudian dapat diminum secara teratur saat penyakit epilepsi mulai kambuh lagi.

Artikel terkait :

Catatan setelah Anda membuat rebusan dari tanaman ciplukan ini baiknya segera diminum jika sudah dingin dan Anda tidak boleh membiarkan rebusan ini selama satu malam karena akan menghilangkan manfaatnya bagi kesehatan.

fbWhatsappTwitterLinkedIn