Categories: Minuman

10 Manfaat Air Tebu Bagi Kesehatan

√ Scientific Base Pass quality & scientific checked by advisor, read our quality control guidelance for more info

Manfaat air tebu bagi kesehatan sungguh sangat luar biasa, Air tebu menjadi salah satu minuman yang paling banyak ditemukan pada saat musim kemarau. Semua orang suka dengan aroma dan rasa air tebu yang sangat khas. Rasa manis alami bisa sangat menyegarkan dan menjadi pengganti energi tubuh yang hilang saat cuaca panas. Anda bisa meminumnya dengan es atau tanpa es dan semua air tebu memang sangat menyegarkan. Terlebih tanaman tebu memang banyak ditemukan di semua wilayah di Indonesia.

Karakteristik Tanaman Tebu

Tanaman tebu memiliki bentuk seperti  batang yang bisa berdiri tegak dengan daun yang memiliki permukaan kasar. Tebu ditutupi oleh lapisan kulit yang sangat keras dengan daging batang yang memilki ruas. Kulit luar sering diselimuti oleh bubuk putih kebiruan yang bisa hilang jika digosok lembut. Batang tebu bisa tumbuh setinggi lebih dari 2 meter dan akan mengeluarkan bunga berwarna putih dan bulu yang sangat banyak. Ruas tebu bisa sangat banyak dan tergantung dari tempat tumbuh tebu. Tebu hampir terlihat seperti tanaman rumput ketika masih muda dan akan memiliki daun coklat kering jika sudah mendekati masa panen.

Nutrisi Air Tebu

Sumber Nutrisi Kadar( 100 gram tebu)
Air 0,2 mg
Protein 0,23 mg
Lemak 0,07 mg
Karbohidrat 27,3  gram
Gula 25,8 gram
Riboflavin 0,17 mg
Niasin 0,3 mg
Asam Pantotenat 0,07 mg
Zat Besi 0,56 mg
Magnesium 2,45 mg
Kalsium 32,56 mg
Fosfor 0,02 mg
Kalium 163 mg
Mangan 0,07 mg
Tembaga 0,05 mg

 

Dibalik rasanya yang manis dan sangat khas, apakah air tebu memiliki manfaat untuk kesehatan? Tentu saja, air tebu memang sangat menyehatkan. Air tebu mengandung berbagai jenis bahan yang sangat alami dan bahkan Anda tidak perlu menambahkan gula untuk mendapatkan rasa manis. Dibawah ini adalah beberapa manfaat air tebu untuk kesehatan.

  1. Meningkatkan Pasokan Energi Tubuh

Tebu mengandung sebuah senyawa aktif dan glukosa alami yang bisa meningkatkan energi untuk tubuh. Glukosa dan senyawa elektrolit dalam tebu bisa meningkatkan energi karena mendorong metabolisme dalam tubuh. Selain itu zat gula menjadi salah satu penambah energi yang paling besar terutama saat musim panas.

Top Untuk Energi

  1. Manfaat Matahari
  2. Manfaat lemak
  3. Manfaat beras merah
  4. Manfaat nasi
  5. Manfaat sarapan pagi
  6. Manfaat kalori
  7. Manfaat singkong
  8. Manfaat kuning telur
  9. Manfaat daging kambing
  10. Manfaat olahraga
  11. Manfaat madu
  12. Manfaat nangka
  1. Aman untuk Penderita Diabetes

Penderita diabetes memang harus memilih sumber energi atau sumber manis dengan hati-hati. Gula tambahan dan semua jenis gula yang menyebabkan kadar gula tinggi tentu sangat dilarang. Tapi air dari gula tebu ternyata sangat bagus untuk penderita diabetes. Gula alami pada air tebu bisa menurunkan kadar gula darah karena kandungan glikemik gula yang sebenarnya lebih rendah daripada gula olahan lain.

Top Herbal Untuk Diabetes

  1. Manfaat kacang panjang
  2. Manfaat kentang
  3. Manfaat beras merah
  4. Manfaat buah mengkudu
  5. Manfaat Pare
  6. Manfaat pete
  7. Manfaat daun afrika
  8. Manfaat daun mangga
  9. Manfaat semut jepang
  10. Manfaat nasi Jagung
  11. Manfaat ubi jalar
  12. Manfaat daun alpukat
  13. Manfaat quaker oat
  14. Manfaat susu kedelai
  15. Manfaat tahu
  1. Melawan Kanker

Tebu adalah tanaman sumber gula yang memiliki kandungan antioksidan yang sangat kuat. Antioksidan yang termasuk dalam air tebu akan bercampur dengan mineral dari sumber makanan lain dalam tubuh. Reaksi ini sangat efektif untuk mencegah semua jenis kanker dan menurunkan resiko kanker payudara. Zat fitokimia dalam air tebu juga sama sekali tidak menimbulkan efek samping.

Top Untuk Kanker

Related Post
  1. Manfaat keladi tikus
  2. Manfaat buah naga
  3. Manfaat paprika
  4. Manfaat mengkudu
  5. Manfaat kunyit putih
  6. Manfaat sari buah merah
  7. Manfaat bawang putih
  8. Manfaat air lemon
  9. Manfaat daun afrika
  10. Manfaat semut jepang
  1. Melawan Dehidrasi

Ketika musim kemarau maka potensi untuk terkena dehidrasi memang sangat kuat. Untuk mencegah semua hal ini maka Anda perlu meningkatkan asupan mineral seperti mineral yang berasal dari air tebu. Air tebu mengandung berbagai jenis mineral tinggi seperti magnesium, zat besi, mangan, kalium, kalsium dan tentu saja kandungan elektrolit alami. konsumsi saat musim panas tidak hanya akan melawan rasa haus tapi juga bisa meningkatkan energi.

Baik untuk dehidrasi:

  1. Menurunkan Resiko Penyakit Ginjal

Penyakit ginjal memang tidak bisa terhindarkan terutama ketika tubuh tidak mendapatkan energi dari sumber protein. Ternyata air tebu mengandung protein yang bisa membantu ginjal untuk menyaring semua cairan termasuk darah dan air. Kandungan zat alkali yang alami dalam gula tebu juga bisa mencegah masalah ginjal. Konsumsi air tebu paling tidak dua kali dalam seminggu sudah bisa mengurangi resiko penyakit ginjal.

Baik untuk ginjal :

  1. Mencegah Penyakit Infeksi Lambung

Air tebu memang mengandung kalium dalam jumlah yang sangat tinggi. Kalium dibutuhkan oleh tubuh untuk mengendalikan otot dan syaraf serta menjaga kondisi kesehatan agar tetap baik. Kalium yang ditemukan pada air tebu bisa mencegah berbagai jenis infeksi yang bisa terjadi pada lambung. Bahkan bisa mengatasi beberapa keluhan pencernaan seperti diare atau sembelit.

  1. Mencegah Kerusakan Gigi

Kandungan mineral yang sangat tinggi dalam air tebu sangat efektif untuk mengatasi kerusakan gigi dan bau mulut. Mineral banyak dibutuhkan oleh gigi untuk memperkuat struktur gigi dan juga meningkatkan enzim khusus yang bisa mencegah bau mulut. Bahkan jika diminum secara teratur maka bisa meningkatkan kesehatan gigi dan membuat gigi menjadi lebih putih.

Baik untuk gigi:

  1. Mengatasi Masalah Kesehatan Kuku

Jika Anda kekurangan nutrisi maka hal pertama yang bisa dilihat adalah pada penampilan kuku. Biasanya pertanda awal dari kekurangan nutrisi untuk kuku adalah seperti kuku yang mudah rapuh, muncul bintik putih dan coklat serta keluar garis lurus pada kuku. Untuk mengatasi hal ini maka Anda bisa memenuhi nutrisi mineral dan sumber lain dari air tebu. Konsumsi air tebu bisa membuat kuku menjadi lebih kuat dan penampilan kuku juga lebih mengkilap.

  1. Menjaga Kesehatan Tubuh

Air tebu adalah salah satu nutrisi yang sangat lengkap. Air tebu memberikan beberapa jenis vitamin seperti vitamin A, vitamin C dan vitamin E. Selain itu kandungan flavonoid dan temuan senya fenolik dalam air tebu sangat berkhasiat untuk menjaga tubuh dari beberapa efek seperti infeksi dan peradangan. Bahan antioksidan juga sangat baik untuk mencegah semua jenis tumor dan kanker. Jadi secara umum gula tebu akan membantu menjaga sistem kekebalan tubuh.

  1. Menjaga Kecantikan Kulit

Wanita sepertinya memang harus lebih sering mengkonsumsi air tebu. Hal ini terbukti dari kandungan sebuah senyawa yang ditemukan dalam air tebu yaitu asam alpha yang bisa bekerja untuk mengurangi semua efek penuaan dini, mencegah jerawat, dan menjaga kulit agar terlihat tetap lembut. Asam glikolat dalam air tebu sangat baik untuk menjaga kesehatan kulit wajah seperti mencegah kulit kusam dan berminyak.

Top Untuk Kecantikan kulit

  1. Manfaat vitamin E
  2. Manfaat daun sirsak
  3. Manfaat tomat
  4. Manfaat oat
  5. Manfaat daun serai
  6. Manfaat minyak zaitun
  7. Manfaat mangga
  8. Manfaat mentimun
  9. Manfaat teh
  10. Manfaat ponds bb cream
  11. Manfaat jeruk nipis
  12. Manfaat chemical peeling

Jadi ternyata mengkonsumsi air tebu sangat bermanfaat untuk kesehatan tubuh. Anda bisa mengkonsumsinya saat musim kemarau atau ketika cuaca sedang panas. Banyak manfaat kesehatan yang sebelumnya memang tidak pernah diketahui. Selain itu nutrisi air tebu juga sangat lengkap dan sangat baik untuk tubuh.