Dalam kacang merah mengandung manfaat potasium yang sangat tinggi, antioksidan folat, serat, zat besi dan juga berbagai mineral lain yang sangat dibutuhkan tubuh. Hanya dengan mengkonsumsi kacang merah dalam jumlah cukup, maka segala risiko penyakit yang berbahaya sudah bisa diminimalisir sekaligus juga memperoleh bentuk tubuh yang ideal. Banyak orang yang berusaha untuk mendapatkan bentuk tubuh […]
Tag: kacang merah
Kacang merah adalah salah satu makanan yang tinggi serat. Jenis kacang ini memang belum terlalu banyak dikonsumsi. Tidak seperti kacang kedelai yang olahan sudah banyak yaitu tempe, tahu sampai susu kedelai. Makanan jenis polong-polongan ini, biasanya dijadikan campuran dibeberapa menu makanan saja seperti sop. Sebenarnya manfaat apa yang menjadikan kacang merah ini perlu dikonsumsi. Untuk itu […]