23 Manfaat Kayu Pasak Bumi Untuk Kesehatan

√ Verified Pass quality & scientific checked by advisor, read our quality control guidelance for more info

Siapa yang telah mengetahui mengenai pasak bumi? Akar kayu yang juga disebut sebagai “tongkat Ali” di Malaysia ini merupakan tumbuhan herbal yang banyak hidup di daerah Kalimantan. Tanaman ini sejak dulu dipercaya memiliki berbagai macam khasiat yang berguna bagi kesehatan manusia.

artikel terkait:

Di Indonesia, pasak bumi (Eurycoma longifolia) telah digunakan oleh masyarakat Dayak selama bertahun-tahun dikarenakan dipercaya akan khasiatnya yang mujarab untuk pengobatan tradisional. Sedangkan di kalangan pria, dewasa ini pasak bumi menjadi obat yang banyak dikenal untuk menambah stamina pria.

Meskipun demikian, pasak bumi tidak hanya berguna bagi pria namun juga bagi wanita. Sesuai dengan bagian tumbuhannya seperti akar, batang, daun muda, bunga dan buah, pasak bumi memiliki berbagai macam khasiat yang berbeda-beda. Akar dan batang pasak bumi merupakan bagian tumbuhan pasak bumi yang lebih populer untuk pengobatan tradisional. Kali ini, kami akan membahas mengenai manfaat kayu pasak bumi, yaitu bagian tumbuhan pasak bumi yang dapat berasal dari akar maupun batang pasak bumi.

Mengapa pasak bumi Spesial?

Barangkali Anda bertanya-tanya mengapa pasak bumi sangat terkenal khususnya di kalangan para pria. Selain itu, pasak bumi juga telah digunakan oleh masyarakat Dayak selama bertahun-tahun untuk pengobatan tradisional. Hm, kira-kira kenapa ya? Hal ini diakarenakan pasak bumi memiliki kandungan senyawa yang istimewa begitu istimewa seperti berikut :

1. Senyawa aktif Enthanolic

Enthanolic merupakan kandungan senyawa yang terdapat dalam pasak bumi yang dipercaya dapat membantu meningkatkan produksi jumlah hormin testosterone pria agar lebih banyak, pada dan sehat. Hal ini diakarenakan senyawa ini dapat membantu merangsang hormone chorionic gonadotropin (HCG) yang dapat membantu dalam pembentukan hormone testosterone.

artikel terkait: manfaat mengelola uang dengan baik

2. Senyawa aktif brusin dan strichinin

Senyawa aktif kedua yaitu brusin dan strichinin yang terkandung dalam pasak bumi sangat berguna untuak membantu meningkatkan, mengatur dan menyehatkan alat vitalitas pria. Alasan senyawa ini dapat meningkatkan vitalitas pria karena disinyalir memiliki kandungan afrokdisiaka yang dapat membantu meningkatkan vitalitas pria. Kedua senyawa tersebut sangat berguna agar para pria selalu terhindar dari rasa mudah lelah, letih, lesu, sakit pinggang atau bahkan kesulitan kencing dengan normal.

artikel terkait: manfaat minyak zaitun untuk vitalitas pria

3. Senyawa aktif saponin, tanin dan alkaloid

saponin, tanin dan alkaloid merupakan senyawa yang terdapat dalam pasak bumi ini dipercaya dapat membantu membersihkan darah, melancarkan sirkulasi darah dan peredaran darah disekitar alat kelamin pria agar tidak mengalami ejalukasi dini sahat hubungan intim. Selain itu, senyaawa ini juga dapat membantu tubuh untuk menambah energy agar tidak merasa kelelahan ketika berhubungan intim.

artikel terkait: manfaat super tetra

4. Senyawa kuasinoid

Merupakan senyawa yang terkandung dalam pasak bumi yang berguna untuk memblokir virus malaria agar tidak menyerang tubuh dan menyebar luar dengan cepat. Selain itu, senyawa ini juga dipercaya dapat menggagalkan bakteri plasmodium falcifarum yang dapat menyebabkan seseorang terjangkit infeksi malaria.

Selain itu, senyawa kuasionid bersamaan dengan senyawa alkaloid juga dipercaya sebagai senyawa yang saling bekerja sama untuk menggagalkan pergerakan sel kanker payudara. Kuasinoid juga senyawa yang dipercaya dapat meningkatkan kekebalan tubuh pada penderita HIV sehingga pergerakan virusnya dapat dihambat serta tidak menyebar.

artikel terkait: manfaat kinoki

5. Senyawa aktif erikuimanon

Zat aktif yang terdapat dalam pasak bumi ini dipercaya ampuh dalam menangani penyakit malaria dengan cara membantu mempercepat proses penyembuhan penderita ketika sedang dalam masa pemulihan.

artikel terkait: manfaat infused water untuk diet

Manfaat Pasak Bumi

Setelah mengetahui mengenai istimewanya pasak bumi, mari kita simak satu per satu manfaat apa saja yang ditawarkan dari kayu pasak bumi ini.

  1. Membantu meningkatkan produksi jumlah hormin testosterone pria agar lebih banyak, pada dan sehat
  2. Membantu meningkatkan, mengatur dan menyehatkan alat vitalitas pria
  3. Membantu meningkatkan stamina pria saat di ranjang
  4. Membantu mencegah ejakulasi dini
  5. Membantu menangani penyakit malaria
  6. Membantu meningkatkan kekebalan tubuh
  7. Membantu menyembuhkan kanker payudara
  8. Membantu mencegah penyakit kanker
  9. Membantu meningkatkan gairah seksual pria
  10. Membantu melindungi jaringan hari
  11. Membantu memulihkan stamina tubuh yang lelah
  12. Membantu meningkatkan gerakan sperma
  13. Membantu meningkatkan kemampuan ereksi
  14. Membantu mengendalikan virus hepatitis
  15. Membantu mencegah impotensi
  16. Membantu mengurangi stress
  17. Membantu meningkatkan kesehatan kandung kemih pria
  18. Membantu mengeluarkan racun yang ada dalam tubuh
  19. Membantu meningkatkan daya ingat
  20. Membantu memingkatkan masa otot
  21. Membantu menstabilkan produksi testosterone yang berlbih
  22. Membantu menghambat virus HIV
  23. Sebagai anti hipertensi

 artikel terkait: manfaat olahraga golfmanfaat mahkota dewa untuk diabetesmanfaat afiafit

Cara konsumsi pasak Bumi

Setelah mengetahui mengenai manfaat pasak bumi, alangkah baiknya apabila kita mengetahui pula cara konsumsi pasak bumi. Adapun konsumsi pasak bumi dapat dilakukan dengan berbagai macam cara seperti berikut.

Cara 1.

Seduh pasak bumi kering dan diamkan selama 1 jam hingga berubah warna. Minum sebanyak segelas per hari secara rutin.

Cara 2.

Rebus 1 ibu jari pasak bumi dengan segelas air hingga mendidih hingga tersisa ¾ gelas. Minum sebanyak segelas per hari secara rutin.

Cara 3.

Akar pasak bumi dijemur hingga kering, sangrai sebentar dan haluskan menjadi bubuk halus. Seduh 1 sdt pasak bumi dengan 1 cangkir air, aduk dan minum secara teratur.

Cara 4.

Gunakan pasak bumi berbentuk cangkir sebagai cangkir yang diberikan air panas. Kemudian konsumsi air dari pasak bumi tersebut secara rutin selama masih ada rasa pahitnya.

artikel terkait: 15 manfaat cengkeh untuk kesehatan dan kecantikan

fbWhatsappTwitterLinkedIn