16 Manfaat Daun Gendola untuk Obat Berbagai Macam Penyakit

√ Verified Pass quality & scientific checked by advisor, read our quality control guidelance for more info

Ada banyak sekali jenis tanaman herbal yang bisa anda temui tidak hanya di pasar tetapi juga di alam liar. Tanaman herbal sendiri menjadi banyak pilihan orang dalam bidang kesehatan maupun kecantikan. Tanaman herbal dipilih tentunya tidak hanya karena manfaat atapun kandungan nutrisinya saja. Banyak orang memilih tanaman herbal karena tanaman herbal berbeda jika dibanding dengan bahan kimia berbeda jika anda melihat manfaat buah pir untuk diet, seperti yang kita ketahui jika berasal dari herbal maka anda tidak perlu takut akan efek sampingnya.

Dengan memanfaatkan tanaman herbal, maka anda tidak perlu merasakan efek samping apapun. Selain itu tanaman herbal juga sangat mudah untuk olah, tidak hanya sebagai bahan dasar dalam pembuatan obat herbal tetapi juga dapat dijadikan sebagai bahan campuran supplement. Banyaknya manfaat dan tidak adanya efek samping terkadang menjadikan tanaman herbal sebagai pilihan utama. Bagi anda yang gemar mengkonsumsi tanaman herbal, ada salah satu jenis tanaman herbal dengan banyak sekali manfaat.

Selain itu berbeda dengan manfaat buah plum hitam, tanaman herbal yang satu ini sangat mudah ditanam dan dicari. Banyak juga orang menanamnya sebagai tanaman penghias ruangan ataupun kebun. Daun gondola merupakan salah satu jenis tanaman herbal liar dan terkadang juga ditanam sebagai pagar hidup. Tanaman ini sangat mudah dijumpai dan termasuk salah satu jenis tanaman terna yang dapat melilit atau biasanya tumbuh merayap. Pada umumnya daun gondola mampu tumbuh hingga sepanjang 6 m dengan batang yang memanjang dan tidak berkayu.

Secara ilmiah, daun gendola memiliki nama Basella alba dengan ciri khasnya yaitu batang tanaman yang sangat lemah. Adapun ciri fisik dari daun gendola yaitu memilki bentuk bulat, tekstur daun sedikit lunak, adapun batangnya yang bercabang serta merayap pada tiang penyangga. Sehingga tak heran jika anda ingin menanam daun gendola maka dalam pembuatan media tanamnya anda harus menyiapkan penyangga atau tiang pancang. Selain daunnya yang membulat, daun gendola memiliki bunga majemuk. Anda dapat menjumpai bunganya pada tiap ketiak daun gendola.

Selain bunga, jika anda memperhatikan lebih detail tanaman daun gendola anda akan menjumpai buahnya. Buah ini biasanya digunakan sebagai benih, walaupun anda juga bisa menanam daun gendola dengan sistem stek. Kebanyakan orang biasanya memanfaatkan daun gendola menjadi bahan olahan masakan seperti sayur ataupun menumisnya. Selain itu ada banyak sekali manfaat dari daun gendola selain dijadikan sebagai sayur. Bagi anda yang penasaran dengan apa saja manfaat dari daun gendola, berikut kami sampaikan rinciannya.

Manfaat Daun Gendola

  1. Obat Disentri

Untuk mengobati disentri berbeda dengan manfaat pete untuk jantung, anda bisa mencoba salah satu minuman herbal ini. Yaitu dengan membuat air rebusan daun gendola dan meminumnya sebanyak 3 kali dalam sehari.

  1. Obat Flu

Flu merupakan salah satu jenis penyakit ringan yang sering dialami banyak orang. Untuk mengobatinya sangatlah mudah, anda hanya perlu minum air rebusan daun gendola hangat sebanyak 2 kali dalam sehari.

  1. Obat Cacar Air

Daun gendola memiliki banyak sekali kandungan nutrisi yang sangat baik bagi anda yang sedang mengalami cacar air.

  1. Obat Reumatik

Bagi anda yang memiliki riwayat reumatik, anda bisa mengobatinya secara alami tanpa mengkonsumsi obat- obatan kimia yang memiliki efek samping jangka panjang. Caranya sangat mudah, anda hanya perlu minum air rebusan daun gendola.

  1. Obat Campak

Bagi anda yang ingin menyembuhkan campak dengan cara tradisional berbeda dengan manfaat coklat untuk jantung, caranya sangat mudah dan praktis. Rebus sekitar 10 helai daun gendola dengan 3 gelas air dan minumlah setiap hari selagi hangat.

  1. Obat Radang Usus Buntu

Kandungan nutrisi pada daun gendola mampu mengatasi beberapa radang ataupun infeksi. Salah satu jenis radang yang dapat diobati dengan daun gendola yaitu radang usus buntu.

  1. Obat Radang Kandung Kemih

Selain mampu mengobati radang, daun gendola juga mampu mengobati radang kandung kemih.

  1. Obat Bisul

Untuk mengobati bisul, caranya sangatlah mudah dan praktis. Anda hanya perlu mengoleskan tumbukan daun gendola pada bisul.

  1. Obat Luka

Selain mampu mengobati luka, daun gendola juga mampu mengobati luka serta mencegah infeksi.

  1. Obat Radang Selaput Mata

Kandungan zat yang ada pada daun gendola juga mampu menyembuhkan radang selaput mata.

  1. Obat Nyeri Sendi

Bagi anda yang sering mengalami nyeri pada sendi, anda tidak perlu khawatir. Hanya dengan minum air rebusan daun gendola setiap hari maka nyeri sendi akan sembuh.

  1. Obat Sesak

Selain mampu mengobati nyeri, air rebusan daun gendola sangat ampuh mengobati sesak terutama bagi anda yang punya riwayat asma.

  1. Obat Diare

Selain mampu mengobati radang berbeda dengan manfaat buah plum kering, minum air rebusan daun gendola juga mampu menyembuhkan diare.

  1. Obat sembelit

Ada banyak sekali penyebab sembelit, salah satunya yaitu kurang lancarnya BAB. Daun gendola memiliki serat yang baik sehingga mampu melancarkan BAB serta mengobati sembelit.

  1. Obat Nyeri

Daun gendola juga mampu mengatasi nyeri terutama bagi anda yang sedang haid.

  1. Anti Kanker

Kandungan antioksidan tinggi pada daun gendola sangat baik untuk mencegah kanker.

Itulah berbagai manfaat dari daun gendola, semoga informasi di atas dapat bermanfaat serta menambah wawasan anda.

fbWhatsappTwitterLinkedIn