30 Manfaat Pohon Kelapa – Akar, Batang, Daun dan Buah

Kelapa adalah anggota dari keluarga Arecaceae yang merupakan spesies dalam genus Cocos. Pohon kelapa adalah sejenis pohon palem dengan satu batang lurus yang banyak memiliki kegunaan dan fungsi penting sejak zaman prasejarah. Ini adalah salah satu jenis pohon dimana hampir dalam tiap bagiannya memiliki  manfaat, termasuk buah, kayu, akar, dan daunnya. Di banyak tempat, seperti […]

15 Manfaat Puasa Daud Bagi Kesehatan – Islam

Apakah Anda tahu apa itu Puasa Daud? Lalu apa bedanya dengan puasa ramdhan? Puasa Daud disini adalah Puasa yang paling disukai oleh Allah. Dari Abdullah bin Amr bin Al’ash, ia berkata bahwa Rasulullah S.A.W mengatakan padanya. أَحَبُّ الصَّلاَةِ إِلَى اللَّهِ صَلاَةُ دَاوُدَ – عَلَيْهِ السَّلاَمُ – وَأَحَبُّ الصِّيَامِ إِلَى اللَّهِ صِيَامُ دَاوُدَ ، وَكَانَ يَنَامُ […]

11 Manfaat Bambu Dalam Kehidupan Sehari Hari

Manfaat bambu dalam berbagai bidang telah cukup banyak di gunakan di Indonesia, bahkan sering kita mengenal senjata yang bernama bambu runcing. Pasti kita pernah menjumpai pohon bambu bukan. Jika kita pergi ke gunung atau daerah perbukitan diantaranya tentu ada tanaman bambu yang berjajar rapi. Bambu juga bisa dijumpai di pekarangan rumah jika Anda menanam pohon […]

Manfaat Iman Kepada Qada dan Qadar

Deskripsi Menurut bahasa qadha berarti hukum, ketetapan, perintah, kehendak, pemberitahuan, dan penciptaan. Sedangkan menurut istilah, qadha merupakan ketentuan atau ketetapan dari Allah SWT dalam mengatur seluruh ciptaan-Nya. yang telah ditetapkan sejak zaman Azali. Contohnya berupa susah senang yang dialami manusia, umur, jodoh, rizki, terbitnya matahari dari timur, dan lain sebagainya. Sedangkan pengertian Qodar menurut bahasa […]

7 Manfaat Omepros – Kesehatan, Jantung, & Kolesterol

Omepros adalah suplemen makanan yang memiliki kandungan dari perpaduan asam lemak essensial yang bersumber dari minyak ikan salmon  dan minyak nabati.  Kedua minyak tersebut sangat penting untuk proses fisiologis tubuh agar semua jaringan tubuh berfungsi normal. Kita sama sama mengetahui manfaat minyak ikan sangat penting bagi tubuh. Manfaat omepros juga cukup penting bagi menjaga kesehatan jantung […]

Manfaat Wortel Untuk Mata

Salah satu organ yang paling rentan terkena gangguan jika tidak dijaga adalah mata. Anda pasti memiliki teman yang berkacamata? Nah ia telah menjadi salah satu orang yang terkena penyakit mata. Masalah utamanya jika ia masih berusia muda yakni mata minus. Sedangkan untuk yang sudah dewasa yakni mata plus, nah untuk menghindari ini kita dapat menggunakan […]

9 Manfaat Bijih Besi Dalam Kehidupan Sehari Hari – Manusia

Bijih besi atau yang juga kita kenal dengan sebutan besi saja merupakan salah satu unsur yang paling sering kita manfaatkan dalam kehidupan sehari – hari. Besi ini memang diperoleh dari bijih besi yang kemudian dilebur dan dicampur dengan unsur lain lalu kemudian menjadi banyak sekali jenis – jenis besi. Manfaat biji besi sangat besar perannya […]

20 Manfaat Batu Alam bagi Kehidupan Sehari – Hari & Industri

Sepanjang sejarah, batu alam telah menjadi salah satu bahan konstruksi bangunan utama di seluruh dunia. Ia menawarkan keanggunan dan daya tahan abadi pada setiap bangunan. Hal ini menjadikan penggunaannya sebagai salah satu trend yang terus melonjak naik. Sebagai salah satu bahan utama konstruksi bangunan, batu alam hal tinggi karena mencerminkan karakter, stabilitas, serta kemewahan yang […]

10 Manfaat Nikel Bagi Kehidupan Sehari hari – Manusia

Nikel merupakan salah satu jenis unsur kimia yang berbentuk metal dan biasanya ditambang di daerah – daerah tertentu. nikel sendiri memiliki nomor atom 28 yaang saat ini dalam tabel periodic unsur dilambangkan dengan Ni. Walaupun merupakan salah satu unsur metal, namun nikel asli yang baru ditambang memiliki sifat lembek dan dapat dibentuk. Biasanya nikel diolah […]

15 Manfaat Intan Dalam Kehidupan Sehari hari – Manusia

Intan merupakan salah satu jenis mineral yang terkenal akan kekuatannya yang sangat mengaggumkan. Batu ini hanya dapat dihancurkan dengan menggunakan tanur listrik pada suhu lebih dari 2-000 derajat celcius. Mengagumkan bukan? Intan juga lebih kita kenal dengan istilah berlian, atau diamond merupakan satu dari sekian mineral yang berbentuk batuan, yang memiliki nilai tertinggi, dan juga […]