Duduk iftirasy adalah kondisi duduk seperti saat duduk diantara dua sujud ketika kamu sedang sholat. Tentu duduk ini memiliki banyak fungsi, jika kamu mengetahui setiap gerakan pada saat sholat akan memberikan manfaat untuk kesehatan tubuh. Namun pada kesempatan kali ini akan lebih membahas mengenai manfaat duduk iftirasy untuk kesehatan.
Duduk iftirasy dapat digambarkan sebagai berikut : pada saat duduk iftirasy posisi kaki kanan akan memperoleh tenanan di bagian atas kaki, kemudian pada bagian kaki kiri akan mendapatkan tenkanan pada bagian tengah dan bawah kaki. Kondisi inilah yang akan memberikan manfaat bagi tubuh dan kesehatan
Pada dasarnya posisi duduk iftirasy ini merupakan salah satu dari posisi duduk refleksi, sehingga dapat memberikan ketenangan dan rasa nyaman pada tubuh. Hal ini pun dapat memberikan efek langsung pada otak, tenggorokan, sinus, kelenjar, dan leher serta bagian lainnya. Untuk lebih jelanya manfaat yang akan kamu peroleh dari duduk iftirasy adalah sebagai berikut
1. Memelihara syaraf skiatik
Syaraf skiataik adalah kondisi dimana syaraf ini merupakan syaraf yang menjaga syaraf syaraf lain, jika saraf in terpelihara tentu akan lebih mudah pula terpelihara bagian tubuh sehingga tidak mudah terserang penyakit. baca juga : manfaat gerakan sholat untuk kesehatan tubuh
2. Memberikan rasa nyaman
Pada saat duduk iftirasy saat sholat tidak hanya bacaan doa yang kamu rasakan, apalagi duduk iftirasy setelah sujud ini akan membantu aliran darah mengalir keseluruh tuubuh. Karena pada saat sedang sujud darah dan oksigen akan mengelir ke bagian otak. Setelah sujud dan melakukan duduk iftirasy maka akan merasakan seperti aliran darah di otak mengalir kebawah. Tentu hal ini bila kamu melakukannya dengan tumakminah dantidak cepat-cepat. Memanfaatkan manfaat air putih juga baik untuk kenyamanan
3. Mencerdaskan otak
Dengan perpaduan antara duduk iftirasy dan sujud ini dapat memberikan kecerdasaan pada otak, karena pada dasarnya kondisi antara duduk iftirasy dan sujud ini adalah kondisi dimana darah dan oksigen berusaha masuk ke otak dan memberikan manfaat-manfaat yang baik untuk otak. Oleh sebab itu mengapa banyak yang mengatakan bahwa otak dapat menjadi lebih cerdas ketika semakin lama kita sujud. manfaat gerakan sholat juga dapat mencerdaskan otak
4. Mengatasi nyeri bagian punggung
Sama seperti rileksasi, duduk iftirasy dengan benar akan membantu untuk mengatasi nyeri bagian punggung. Hal demikian ini tentu akan lebih mudah kamu dapatkan karena kita ketahui bahwa setiap hari kita melakukan shalat 5 waktu dan pasti sudah banyak kali untuk duduk iftirasy.
Jadi tanpa harus melakukan olahraga pun nyeri punggung dapat teratasi, namun sekali lagi semua itu ada syaratnya. Syarat tersebut adalah ketika melakukan shalat harus tumakminah dan juga tidak cepat-cepat. Karena jika terlalu cepat malah akan membuat badan merasa sakit.
5. Mencegah imptensi
Bagi pria duduk iftirasy dengan benar dapat membantu mencegah impetensi. Hal ini tentu dapat dicegah bila melakukannya dengan rutin
6. Mengatasi gangguan kandung kemih
Tidak hanya mencegah impetensi saja, tetapi duduk iftirasy dengan benar juga dapat membantu menjaga kandung kemih agar tidak mengalmi gangguan atau tidak diserang penyakit-penyakit yang berbahaya lainnya
Itulah 6 Manfaat yang dapat kamu peroleh hanya dengan melakukan duduk iftirasy. Maka “janganlah kamu menginggalkan shalat” bagi kamu umat muslim jangan pernah meninggalkan shalat dan lakukanlah shalat dengan benar sesuai dengan tuntunan. Karena disetiap tuntutnan dan anjuaran tersebut selalu memiliki manfaat di dalamnya. Apalagi ketika mengerjakannya sesuai dengan ajaran Rosulullah.