Radioaktif merupakan suatu pemancaran partikel dari inti atom dari unsur-unsur tertentu. Di dalam tabel periodik, unsur radioaktif di tunjukkan pada unsur yang memiliki nomor atom di atas 83. Lalu apa fungsinya? Zat radioaktif sendiri merupakan energi alernative yang dikembangkan untuk mencari pengganti energi fosil yang terus menipis jumlahnya. Untuk lebih mudah menggambarkan, pemanfaatan zat radioaktif […]
Tag: Radioisotop
Setiap apapun yang diciptakan oleh Tuhan di muka bumi tentu memiliki maksud dan juga manfaat. Walaupun ada beberapa yang mendatangkan risiko, namun tetap akan memiliki sedikit manfaat di dalamnya. Sama ketika Anda mendengar radioisotop maka akan berpendapat bahwa sinar-sinar dalam radioisotop memiliki manfaat yang berbeda dalam kehidupan di dunia. Setiap sinar memiliki manfaat yang dapat […]