Perusahaan yang besar adalah perusahaan yang bisa menjamin kehidupan lebih baik untuk setiap karyawan yang dimiliki. Perusahaan besar akan memberikan banyak pengembangan karir karyawan dalam perusahaan namun tidak berarti menjadi beban tanggung jawab perusahaan saja. Karyawan juga memiliki peran penting dalam mengembangkan perusahaan. Bentuk tanggung jawab dari para karyawan adalah untuk bisa selalu belajar sekaligus […]
Tag: pekerjaan
Suatu perusahaan maupun organisasi biasanya memiliki etika profesi yang harus dijunjung dan dihormati oleh seluruh pekerja maupun anggotanya demi tercapainya visi dan misi bersama. Etika profesi adalah norma-norma yang mengatur baik dan buruknya dalam berperilaku bagi pemilik profesi baik di lingkungan perusahaan/organisasi maupun di lingkungan masyarakat. Mengapa keberadaan etika profesi sangat penting di perusahaan/organisasi? Berikut […]
Manusia bukanlah makhluk individu melainkan makhluk sosial yang membutuhkan orang lain. Terlebih dalam suatu organiasasi, manusia memerlukan rekan satu team agar pekerjaannya dapat selesai dan bersinergi dengan team lain dalam suatu organisasi. Dalam suatu organisasi diperlukan team building, yakni proses yang perlu dilakukan oleh anggota team untuk saling membantu agar tujuan dari adanya sebuah organisasi […]
Dalam kehidupan sehari-hari kita akan terus berinteraksi dengan sesama. Sebagai makhluk sosial, manusia pada dasarnya selalu membutuhkan bantuan orang lain. Oleh karena itu pentingnya menjalin kerja sama atau teamwork dengan beberapa orang yang tentunya memiliki tujuan yang sama agar pencapaian tujuan tersebut lebih mudah dan efisien. Berikut manfaat teamwork yang dapat kami ulas : 1. […]
Rekreasi adalah kegiatan liburan yang harus dimanfaatkan setiap orang untuk mendapatkan berbagai manfaat kesehatan maupun edukasi. Orang yang tidak pernah melakukan rekreasi akan mengalami stress berat, sebaliknya dengan melakukan rekreasi kita terhindar dari depresi akibat kesedihan atau tekanan pekerjaan. Rekreasi banyak bentuknya, dari tamasya ke pusat perbelanjaan, bioskop, teater, taman dan banyak lagi. Rekreasi pada dasarnya […]
Menjadi dosen merupakan suatu anugerah, koq anugerah ? tidak semua orang dapat menjadi tenaga pendidik di level universitas. Kampus berskala nasional memiliki standarisasi dosen yang cukup ketat, tidak semua pemilik gelar pendidikan dapat diterima menjadi tenaga pengajar di Universitas / Kampus. Dosen Tetap Dosen tetap bisa kita samakan dengan karyawan tetap suatu kantor. Dosen tetap merupakan […]