Mungkin bagi sebagian orang nama jenis burung ini sudah agak asing mengingat jumlahnya yang juga sudah mulai sedikit di alam. Yaitu burung blekok, burung ini memiliki nama latin Ardeola speciosa yang merupakan salah satu jenis burung dari family Ardeidae. Dulunya burung ini seringkali dijumpai di daerah sawah, banyak orang juga yang menyebutnya jenis burung sawah […]
Tag: hewan
Burung betet merupakan salah satu jenis burung yang saat ini banyak sekali dipelihara oleh orang. Sifatnya yang ramah dan jinak berbeda sekali jika anda melihat manfaat burung bangau, dan inilah yang menjadi salah satu daya tarik tersendiri bagi para pecinta hewan khususnya burung hias. Dan burung betet sendiri memiliki nama latin Psittacula alexandri yang juga […]
Burung bangau merupakan salah satu jenis unggas terutama dari kelas aves dan merupakan burung dari keluiarga Ciconiidae. Bagi kebanyakan orang tentunya berbeda jika anda melihat manfaat burung bubut, menyebut burung ini dengan sebutan burung Kuntul ataupun Ibis, dan berbeda dengan jenis burung lainnya, bangau cenderung hidup di daerah pepohonan yang dekat dengan sumber air. Untuk […]
Burung bubut atau yang biasa disebut dengan burung alang- alang, saat ini memang sudah jarang sekali ditemui. Apalagi dengan kondisi alam seperti ini, dimana- mana sudah dijadikan gedung dan perumahan sehingga membuat habitat dari burung jenis ini terganggu. Bagi anda yang ingin lebih tahu tentang burung bubut tentunya berbeda jika anda melihat manfaat burung beo, […]
Berbicara mengenai jenis hewan yang satu ini pastinya anda sudah sangat familiar mendengarnya terlebih bagi para pecinta burung. Yaitu burung beo, yang biasanya dijadikan hewan peliharaan. Untuk jenis burung beo sendiri bisa diklarifikasikan dari variasi warna dan bentuk paruhnya. Kebanyakan orang sangat suka dengan burung beo, selain warna bulunya yang indah begitu pun dengan suaranya […]
Rangkong atau enggang yang dalam bahasa Inggris disebut dengan hornbill merupakan jenis burung besar yang memiliki bentuk paruh seperti tanduk sapi. Burung ini umumnya bertelur sebanyak 6 buah yang ada dalam sarang tertutup dan hanya terdapat sebuah lubang kecil pada sarang tersebut burung jantan saat akan memberi makan anak burung dan juga untuk burung betina […]
Diantara sekian banyak jenis serangga capung merupakan salah satu serangga yang sangat bermanfaat bagi kelestarian lingkungan. Hewan yang oleh orang Jawa disebut dengan kinjeng ini termasuk dalam ordo odonata. Ia mampu terbang dengan baik dengan jangkauan yang cukup jauh meskipun tubuhnya tergolong kecil. Tubuh capung memilki motif yang indah dan beragam sehingga anak-anak sangat muka […]
Kecoa, siapa yang tidak tahu dengan serangga yang satu ini? Kehadirannya sangat tidak disukai karena dianggap kotor dan menjijikkan. Dan memang kecoa sangat menyukai tempat-tempat kotor dan lembab sehingga jika ada bagian rumah anda yang jarang dibersihkan dan memiliki kelembaban yang tinggi maka jangan heran jika kecoa bersarang di sana. Oleh karena itu kecoa sangat […]
Berbicara mengenai cacing berbeda dengan artikel manfaat cacing sonari, kali ini berbeda dengan jenis cacing lainnya. Tentunya ini merupakan salah satu jenis cacing yang banyak dimanfaatkan sebagai bahan pakan ternak. Yaitu cacing beku, bagi anda para pemelihara hewan khususnya ikan louhan pasti mengetahui jenis pakan yang satu ini. Cacing beku sendiri sebenarnya merupakan jenis cacing […]
Berbicara mengenai hewan melata yang menggeliat, cacing sudah tidak asing lagi terdengar di telinga kita. Dan salah satu jenis cacing yang saat ini menjadi perbincangan banyak orang yaitu cacing sonari, bagi anda yang ingin mengenal lebih detail mengenai jenis cacing yang satu ini dan mengapa hingga menjadi perbincangan banyak orang berikut merupakan penjelasan singkatnya. Cacing […]