Manfaat Vitamin E Untuk Kesuburan Pria dan Wanita

√ Verified Pass quality & scientific checked by advisor, read our quality control guidelance for more info

Sejak dahulu banyak penelitian yang membahas lebih detail tentang manfaat vitamin e. Dan manfaat vitamin e yang paling penting terhadap pasangan suami istri adalah untuk kesuburan. Kesehatan sistem reproduksi diperlukan bagi sepasang suami istri untuk mendapatkan keturunan yang telah lama mereka nantikan.

Selain untuk kesuburan vitamin e juga bermanfaat untuk kesehatan kulit. Ini bertujuan untuk menghindarkan tubuh dari serangan radikal bebas yang tidak baik yang dapat menyebabkan penuaan dini dan juga keriput yang muncul sebelum waktunya pada kulit.

Vitamin E untuk Kesuburan Pria

Untuk kesuburan bagi suami manfaat vitamin e berfungsi untuk memperbaiki kualitas sperma yang di hasilkan karena vitamin e kaya akan antioksidan. Cara kerja vitamin e pada sperma yaitu dengan melindungi membran sperma agar terhindar dari oksidasi. Sejatinya semakin sehat sperma yang diproduksi maka kesuburan pria akan semakin bertambah untuk segera memiliki anak.

Selain mengkonsumsi vitamin e para pria juga harus menghindari pola hidup yang tidak sehat seperti minum alkohol dan juga aktifitas merokok yang sangat menganggu kesuburan pria.

Manfaat vitamin e untuk kesuburan bagi wanita adalah untuk menjaga hormon endokrin yang berkaitan erat dengan kesuburan bagi wanita. Wanita yang mengalami masa subur yang baik akan segera memiliki anak karena kesehatan sistem reproduksi terbantu dengan adanya konsumsi vitamin e bagi kesuburan.

Ada baiknya para wanita juga menjaga pola hidup yang sehat seperti berolahraga yang teratur dan melakukan senam senam yang ringan seperti berjalan kaki, senam dan berenang.

Sumber Vitamin E

Vitamin e terdapat pada beberapa makanan dan buah buahan seperti di bawah ini :

1. Bayam

Sayuran yang bewarna hijau ini juga mempunyai warna lain seperti warna merah dan coklat. Baya mengandung vitamin e yang baik untuk kesuburan pria dan wanita karena itu bayam bisa dijadikan salah satu pilihan sebagai sayuran yang baik di konsumsi. (Baca juga: Manfaat bayam merah bagi kesehatan)

2. Kacang almond

Sejenis kacang kacangan yang juga mengandung vitamin e yang memberikan manfaat bagi kesuburan pasangan suami istri.

3. Kacang Tanah

Kacang tanah menrupakan kacang yang mudah di dapat dan juga hrganya yang terjangkau untuk setiap orang. Meski harganya murah tapi manfaat kacang tanah juga tidak kalan penting untuk kesuburan sistem reproduksi. Konsumsi kacang ini tidak boleh berlebihan karena kacang tanah juga gapat meningkatkan produksi dari kelenjar minyak yang berlebihan pada wajah dan dapat menimbulkan jerawat.

4. Kacang pinus

Jenis kacang ini merupakan biji dari pohon pinus yang dikonsumsi karena mengandung vitamin e yang bermanfaat untuk menjaga kesuburan pria dan wanita.

5. Sawi

Sayur yang satu ini juga mengandung vitamin e dan dapat dimasak setengah matang agar kandungan vitamin e yang tedapat di sayur ini tidak hilang. (Baca juga : Manfaat sawi)

6. Brokoli

Suku kubis kubisan yang tergolong sejenis sayur yang memiliki bentuk yang unik. Brokoli banyak di jadikan sayur untuk di konsumsi anak anak karena bentuknya yang unik tersebut dapat di buat menjadi berbagai bentuk makanan yang sehat. Jika anda menyukai brokoli maka selamat anda hanya perlu melanjutkan untuk tetap mengkonsumsinya sebagai menu harian anda. (Bacda juga : Manfaat brokoli)

7. Biji bunga matahari

Pernah makan kuaci ? Ya kuaci sudah tidak asing lagi ditelinga anda. Kemasan makanan ringan ini di jual hampir disemua sudut toko menjual kuaci. Dan kuaci ini di buat dengan bahan utama yaitu biji bungan matahari. Bunga matahari yang sudah tua pada bunganya terdapat sejenis biji untuk kemudian di petik dan direbus ditambah garam sesuai selera sebagai penyedapnya. Biji bungan matahari mengandung vitamin e yang kaya akan manfaat terutama untuk kesburan.

8. Talas

Buah talas ini banyak dijadikan sebagai gorengan untuk dikonsumsi. Tapi jika anda ingin cara yang lebih sehat maka baiknya anda memcoba untuk mengkonsumsi talas dengan cara di rebus. Talas merupakan sejenis umbi umbian yang tumbuh di dalam tanah. Talas juga mengandung manfaat vitamin e untuk kesuburan

Nah itulah delapan sumber vitamin e mulai dari jenis sayuran, kacang-kacangan hingga umbi – umbian yang dapat anda pilih dan anda jadikan makanan selingan sehari hari agar semakin sehat dalam sistem reproduksi.

Manfaat Vitamin E Untuk Kesehatan

Tidak hanya untuk menambah kesuburan tapi manfaat vitamin e juga untuk kesehatan diantaranya adalah sebagai berikut :

1. Kekebalan tubuh

Daya tahan tubuh melawan serangan radikal bebas yang teroksidasi di udara penting untuk menjaga agar tubuh tetap sehat dan fit dalam menjalankan aktifitas sehari – hari. Untuk itu banyak penelitian yang menganjurkan anda mengonsumsi vitamin e dalam dosis yang pas untuk menjaga kekebalan tubuh dari penyakit.

Artikel terkait :

2. Kesehatan kulit

Vitamin e berfungsi untuk mejaga kesehatan kulit seperti memproduksi jumlah kolagen dalam kulit dengan lebih baik, menjaga kelembapan kulit. Karena kulit yang lembap menjadikan penampilan tampak lebih segar dab menarik untuk dipandang. Vitamin e juga mencegah timbulnya kerutan dan juga garis senyum yang ada disekitar mata dan juga bibir anda.

Artikel terkait :

3. Antioksidan

Sumber antioksidan yang alami untuk melawan serangan radikal bebas adalah vitamin e. Radikal bebas banyak teroksidasi di udara yang membuat kesehatan kulit terganggu dan menimbulkan berbagai macam masalah untuk kesehatan kulit. Jadi manfaat antioksidan bagi kulit dan kesuburan penting agar kesehatan anda aman sampai tua. Antioksidan banyak terdapat pada jenis sayur – sayuran dan juga buah – buahan yang bisa di jadikan sebagai manfaat untuk kesehatan.

Sebenarnya tubuh manusia memiliki sumber antioksidan yang alami bagi kesehatan yang diproduksi. Namun seiring dengan bertambahnya usia maka produksi antioksidan menjadi terganggu dan tidak sepenuhnya tercukupi bagi tubuh. Sehingga tubuh memerlukan sumber antioksidan dari luar seperti makanan penunjang untuk kesehatan sehari – hari

4. Diabetes

Banyaknya kadar gula dalam darah menjadi salah satu penyebab anda terserang penyakit diabetes. Diabetes yang sudah diderita biasanya sulit untuk sembuh karena penyakit ini kadang dapat menimbulkan komplikasi untuk penyakit lainnya seperti ginjal dan kelumpuhan. Vitamin e dapat mencegah diabetes dan mengobati dengan alami asalkan sesuai dengan resep yang diberikan oleh dokter.

Artikel terkait :

5. Kanker

Penyakit yang mematikan nomor satu di dunia ini banyak menyerang anak kecil hingga para orang tua yang telah berusia lanjut. Riwayat keturunan menjadi salah satu faktor yang memberi dampak begitu besar bagi penyakit ini. Jenis kanker semakin lama semakin banyak dan kanker terkadang terlambat untuk ditangani karena baru di ketahui setelah mencapai stadium yang lanjut. Beberap jenis kanker bisa disembuhkan dengan kemoterapi. Namun kemoterapi juga membawa dampak buruk bagi kesehatan rambut karena menyababkan rambut mudah rontok. Dan pasien yang memilih menjalankan kemoterapi tidak akan memiliki rambut sebagai mana mestinya dahulu.

Vitamin e bermanfaat untuk mencegah kanker pada tubuh karena dapat menghambat perkembangan sel sel yang tidak wajar di dalam tubuh dengan kandungan dari antioksidan yang dimilikinya.

Artikel terkait :

Demikianlah manfaat dari vitamin e yang bergerak di bidang kesehatan untuk menjadi pencegahan dan juga pengobatan penyakit.

fbWhatsappTwitterLinkedIn