Categories: Makanan

10 Manfaat Talas Rebus Untuk Kesehatan

√ Scientific Base Pass quality & scientific checked by advisor, read our quality control guidelance for more info

Talas merupakan salah satu jenis umbi-umbian yang cukup banyak dikenal masyarakat. Meski tidak sepopuler ubi jenis lainnya tapi talas memiliki banyak sekali manfaat. Khususnya untuk talas yang dikonsumsi dengan cara direbus terlebih dulu maka khasiatnya akan lebih banyak diperoleh. Hal ini dikarenakan talas yang direbus memiliki kandungan senyawa dan nutrisi yang masih baik dan belum rmengalami perubahan atau bahkan rusak seperti makanan yang digoreng. Berikut adalah beberapa manfaat talas rebus yaitu :

1. Menjadi alternatif diet yang baik

Memngkonsumsi umbi-umbian saat diet memang suatu hal yang cukup dianjurkan. Terlebih jika umbi-umbian itu dikonsumsi dengan cara direbus bukan digoreng. Hal ini dikarenakan kandungan karbohidrat kompleks dalam talas yang mudah dicerna tubuh dan selama proses perebusan pun tidak akan menambah kandungan lemak di dalamnya. Sehingga mngkonsumsi talas rebus akan sangat membantu program diet anda.

Baca juga :

2. Menjaga kesehatan kulit

Talas rebus juga memiliki khasiat untuk meningkatkan kesehatan kulit. Kandungan antioksidan dan antiinflamasi yang ada di dalamnya akan mampu membantu mencerahkan kulit.

Baca juga :

3. Baik untuk kesehatan jantung

Mengolah talas dengan teknik merebus bisa membantu mencegah kelebihan kolesterol atau lemak jenuh dalam tubuh. Kemudian, talas akan matang merata tanpa harus kehilangan banyak kandungan nutrisinya. Selain itu juga dapat mempertahankan tekstur dan cita rasa talas tersebut. Kadar kolesterol yang rendah tentu mampu menjaga kesehatan jantung dan mencegah penyakit lainnya yang disebabkan oleh kelebihan kolesterol.

Baca juga :

4. Melancarkan pencernaan

Related Post

Mengkonsumsi talas rebus dapat melancarkan pencernaan dan memperbaiki metabolisme tubuh. Dalam 100 gram talas kukus tanpa bumbu, terdapat 142 kalori dengan kandungan lemak 0,75 gram dan serat sebanyak 5,3 gram. Jumlah ini sudah memenuhi 20,5% kebutuhan serat Anda dalam sehari.

Baca juga :

5. Menstabilkan tekanan darah

Talas rebus tanpa tambahan apa pun memiliki kandungan kolesterol yang sangat kecil sementara kandungan sodium dalam 1 cangkir (132 gram) talas hanyalah 20 mg, atau hanya 1% dari konsumsi batasan konsumsi sodium harian. Dengan demikian mengkonsumsi talas rebus dapat membantu menstabilkan tekanan darah serta menjadi alternatif makanan rendah kolesterol yang dapat dikonsumsi sehari-hari.

6. Meningkatkan imunitas tubuh

Kandungan vitamin C dalam talas rebus sangat diperlukan tubuh untuk memperkuat imunitas agar tidak mudah terserang penyakit. (Baca juga : Manfaat jeruk nipis, Manfaat kulit jeruk bali, Manfaat jeruk lemon, Manfaat jeruk baby pacitan, Manfaat jeruk asam, Manfaat jeruk peras, Manfaat jeruk australia).

7. Mencegah penuaan dini

Mengkonsumsi talas rebus dapat memberi khasiat mencegah penuaan dini karena kandungan antioksidan dan betakaroten yang optimal (karena perebusan tidak merusak senyawa antioksidan). Berbeda dengan talas goreng yang memungkinkan kandungan antioksidan di dalamnya rusak atau berubah struktur karena proses pemanasan dengan temperatur tinggi.

Artikel lainnya :
Manfaat daun tapak dara, Manfaat singkong rebus, Manfaat singkong arab, Manfaat alga hijau, Manfaat anggur kering untuk diet, Manfaat terong ungu, Manfaat teh fleecy).

8. Mencegah nyeri sendi dan otot
9. Baik untuk kesehatan mata
10. Mencegah diabetes, dll