Sebelum adanya penemuan mesin cetak, buku tidak dapat tersedia untuk masyarakat umum. Pada saat itu hanya kalangan bangsawan dan orang kaya yang memiliki akses paa buku dan kebanyakan orang mempelajari apa yang diajarkan kepada mereka oleh seorang mentor, atau mendapatkan pengetahuan dengan sendirinya melalui percobaan berhasil dan gagal. Membaca buku dianggap sebagai salah satu aktivitas […]