Do’a Khanzul Arasy dipercaya sebagai do’a segala do’a dikarenakan fadhilah, faedah dan manfaatnya. Dalam do’a tersebut, banyak terucap kalimat tahlil, tasbih dan asmaul khusna yang dibaca berulang-ulang hingga kalimat permohonan dan diakhiri dengan pujian kepada Allah SWT. Sebelum berbicara mengenai manfaatnya, alangkah baiknya apabila kita mengetahui isi do’a tersebut yang telah dilatinkan. Berikut merupakan isi […]
Tag: doa
Asmaul husna terdiri dari dua kata, yakni asma yang berarti nama dan husna yang berarti baik. dapat dikatakan juga bahwa asmaul husna adalah nama-nama Allah yang baik dan indah. Asmaul husna berjumlah 99. Bagi orang muslim, asmaul husna sudah tidak asing lagi karena asmaul husna juga mudah ditemukan dibagian depan dan akhir kitab suci Al-Qur’an. […]
Umat Islam, terlebih kaum Nahdiyin pastinya sudah tidak asing lagi dengan doa qunut. Doa qunut biasanya dibaca dalam sholat subuh pada waktu setelah ruku’ dan setelah membaca i’tidal pada rokaat kedua. Tidak semua umat muslim menggunakan doa qunut pada sholat subuh, karena memang doa qunut tidak termasuk dalam rukun sholat. artikel terkait: manfaat doa kanzul […]
Berdoa adalah hal yang harus dilakukan oleh setiap manusia dan semua agama mengajarkan umatnya untuk berdoa sebagai tempat permohonan kepada Maha Pencipta. Dalam agama Islam, terdpat berbagai macam doa yang memiliki tujuan untuk memohon Kepada Allah SWT. Salah satu doa yang ada dalam Islam yakni adalah doa kanzul ‘arsy. Doa ini dapat dibaca sehari-hari sebagai […]
Salah satu nabi yang termasuk dalam pelajaran nama-nama nabi yang berjumlah sebanyak 25 nabi adalah nabi Yusuf. Nabi Yusuf hidup sekitar ahun 1745 sampai dengan 1635 sebelum mahesi. Ayah nabi Yusuf juga merupakan seorang nabi utusan Allah SWT yaitu nabi Yaqub. Nabi Yaqub sendiri memiliki 12 orang anak salah satunya adalah nabis Yusuf. Salah satu […]
Doa sapu jagad merupakan doa yang singkat namun memiliki manfaat yang dahsyat. Sesuai dengan nama dari doa sapu jagad ini doa ini memberikan kemudahan untuk dunia dan akhirat. Maka tak heran jika Rasulullah SAW sendiri sering mengamalkan untuk membaca doa ini dalam kehidupan sehari-hari beliau. Doa sapu jagad memiliki arti yakni “Ya Tuhan kami berilah […]
Doa seribu dinar merupakan doa yang sering dipanjatkan oleh Rasulullah SAW setelah selesai melaksanakan sholat wajib. Doa ini terdapat di dalam al-quran dan memiliki banyak faedah jika diamalkan dalam kehidupan sehari-hari. Ayat seribu dinar ini terdapat pada ayat ke 2 dan ayat ke 3 dalam surat At thalaq. Sesuai dengan namanya doa seribu dinar manfaat […]
Bagi masyarakat awam, malam jumat kliwon adalah malam yang mengerikan, dimana menurut mereka para arwah-arwah penasaran bergentayangan. Berbeda dengan umat muslim, karena malam jumat kliwon adalah hari yang baik atau biasa disebut juga malam yang diberkati, sama saja dengan malam malam jumat lainnya. Menurut kaum muslim, orang yang meninggal pada malam jumat kliwon atau malam jumat […]
Berdoa merupakan salah satu bentuk komunikasi yang dilakukan oleh umat beragama dalam menyampaikan segala bentuk pemikiran, baik itu permintaan, rasa syukur dan berbagai macam lainnya kepada Yang Maha Kuasa. Tradisi berdoa ini sudah ada dari jaman dahulu, dan terus berkembang seiring dengan perkembangan teknologi, dan juga perkembangan aliran – aliran kepercayaan dan agama yang muncul […]
Istighfar, bagi anda yang beraga muslim tentu saja sudah tidak asing lagi dengan istilah ini. istighfar ini sudah sangat sering diucapkan dan keluar dari mulut seseorang ketika sedang megalami masalah, ataupun ketika sedang berada dalam keadaan yang tertekan dan bingung. Istighfar sendiri merupakan pengucapan kata astagfirulah, yang pada dasarnya memiliki arti untuk meminta pengampunan kepada Sang Pencipta […]