sentuhan orang tua merupakan salah satu hal yang harus dilakukan ketika anda memiliki bayi sebab sentuhan orang tua merupakan salah satu cara bayi dalam belajar berkomunikasi. Melakukan pijat bayi merupakan salah satu sentuhan orangtua yang dapat anda lakukan sekaligus mendapatkan manfaat-manfaat tertentu. Meskipun kini sudah banyak sekali jasa pijat bayi yang tersedia namun bagi anda para orang tua lebih direkomendasikan untuk memijat bayi anda sendiri. Sebab ada beberapa manfaat yang akan didapatkan ketika melakukan pijat bayi. Adapun manfaat pijat bayi adalah sebagai berikut.
Manfaat pijat bayi
1. Membuat bayi menjadi lebih rileks
Salah satu manfaat dari pijat bayi adalah dapat membuat bayi menjadi lebih rileks sehingga bayi tidak mudah rewel atau menangis secara terus menerus karena tubuh tidak nyaman. Untuk itu dengan melakukan pijat bayi dapat membuat bayi menjadi lebih nyaman sehingga bayi tidak rewel dan mudah menangis. Selain pijat pada bayi, ternyata manfaat spa bayi juga dapat membua bayi menjadi lebih rileks dan tenang.
2. Membuat bayi tidur lebih pulas
Efek relaksasi pada bayi ketika melakukan pijat bayi dapat membantu bayi untuk melakukan tidur pulas di malam hari dan merasakan nyaman pada Pagi harinya. Sehingga pijat bayi sangat bermanfaat untuk bayi anda. Selain pijat, ternyata manfaat bawang merah untuk bayi ini juga berkhasiat untuk menjaga kesehatan bayi dan kemudahan pula dalam memijat. Terkadang pijat bayi ini menggunakan bawang merah untuk mempermudah proses pemijatan.
3. Meningkatkan ikatan batin antara orang tua dengan bayi
Bayi belajar berkomunikasi dengan cara sentuhan-sentuhan yang dilakukan pada bayi. Untuk itu Mengapa dengan melakukan pijat bayi dapat meningkatkan ikatan batin antara orang tua dengan bayi. Melakukan kegiatannya lebih dianjurkan untuk dilakukan oleh orang tua bayi meskipun kini banyak jasa pijat bayi. Memang pijatan dapat membuat ikatan batin pada orang tua dan bayi menjadi lebih kuat. selain itu dengan didukung pula dengan pemberian asi ekslusif pada bayi. Karena manfaat Asi Ekslusisf pada bayi memang dipercaya mampu meningkatkan hubungan batin antara keduanya.
4. Meningkatkan kepercayaan diri orang tua
Tidak hanya bermanfaat untuk bayi saja ternyata pijat bayi juga bermanfaat untuk orangtua bayi yaitu dapat meningkatkan kepercayaan diri orang tua bayi terhadap bayinya. Hal ini disebabkan karena adanya keseringan kontak langsung antara bayi dengan orang tua.
5. Mendukung pertumbuhan otak bayi
Pertumbuhan otak bayi ternyata juga dapat didukung dengan melakukan pijat bayi secara rutin karena bayi mendapatkan stimulus setiap anda melakukan pijat bayi. Selain dengan pijat, kelancaran otak ini dapat diberikan dengan memberikan manfaat curcuma dan manfaat membaca Al quran yang di bacakan ibu atau ayah untuk memberikan kecerdasan pada anak.
6. Melatih kepekaan saraf bayi
Selain bermanfaat untuk menunggu Pertumbuhan otak bayi ternyata dengan melakukan pijat bayi juga bermanfaat untuk melatih kepekaan Sarag Saraf bayi.
7. Melatih kepekaan Indra peraba bayi
Adanya sentuhan yang dilakukan ketika anda melakukan pijat bayi dapat dimanfaatkan untuk melatih kepekaan peraba bayi anda.
8. Mengurangi frekuensi menangis pada bayi
Rasa rileks dan nyaman ketika anda melakukan pijat bayi akan mengurangi frekuensi menangis pada bayi anda baik di siang hari maupun di malam hari.
9. Memperlancar pencernaan bayi
pijat bayi juga dapat dimanfaatkan untuk memperlancar sistem pencernaan bayi sehingga bayi tidak terserang berbagai penyakit yang disebabkan karena sistem pencernaan bayi tidak lancar. Dengan mengkonsumsi alpukat maka dapat merasakan manfaat alpukat untuk bayi, karena memang bauh-buahan sangat penting untuk diberikan pada bayi agar bayi tetap sehat.
10. Meningkatkan sistem kekebalan tubuh bayi
Melakukan pijat bayi secara rutin dapat membantu dalam meningkatkan sistem kekebalan tubuh bayi sehingga bayi tidak mudah terserang berbagai penyakit. Sistem kekabalan tubuh ini dapat diberikan dengan membarikan asupan zat besi yang cukup memang manfaat zat besi sangat baik untuk bayi dan juga dengan memanfaatkan manfaat bayam untuk bayi ini dapat memberikan kandungan zat besi yang baik untuk bayi.
11. Meredakan sesak nafas saat tumbuh gigi
ketika anda melakukan pijat bayi dapat bermanfaat untuk meredakan sesak nafas serta rasa tidak nyaman pada bayi anda ketika tahu anda mengalami pertumbuhan gigi bayi.
12. Menjadikan tekstur kulit bayi lebih baik
Dengan melakukan pijat bayi dapat membantu untuk membentuk tekstur kulit bayi lebih baik. Sentuhan serta minyak yang digunakan untuk memijat bayi dapat membantu meningkatkan tekstur kulit bayi menjadi lebih baik. Kebaikan tekstur kulit bayi juga dapat di jaga dengan memanfaatkan manfaat vitamin E untuk kesehatan kulit terutama kulit bayi.
Itulah 12 manfaat yang akan Anda rasakan serta akan didapatkan oleh bayi anda ketika anda melakukan pijat bayi. Melakukan pijat bayi lebih direkomendasikan untuk dilakukan oleh orang tua bayi sendiri agar ikatan batin antara orang tua dan bayi lebih meningkat.