Kopi sudah menjadi minuman yang sangat popupler karena merupakan minuman yang memiliki manfaat antioksidan tinggi dan memiliki banyak kesehatan untuk tubuh seperti menurunkan risiko diabetes tipe 2 dan penyakit hati. Selain ada begitu banyak manfaat kopi untuk tubuh, ternyata juga ada banyak manfaat kopi untuk otak karena mengandung ratusan senyawa bioaktif yang berkontribusi untuk kesehatan otak dan bahkan ada juga manfaat sabun kopi yang sangat baik untuk kulit. Beberapa kandungan tersebut diantaranya adalah kafein, asam klorogenik, cafestol dan kahweol, tringonelline dan beberapa senyawa bioaktif lainnya.
- Memperlambat Perkembangan Penyakit Alzeheimer
Dalam sebuah penelitian di Florida ditemukan jika seseorang yang lebih tua dengan gangguan kognitif ringan dan secara teratur mengkonsumsi manfaat kopi selama dua hingga empat tahun sekitar 3 cangkir per hari akan lebih kecil risikonya terkena alzheimer.
- Menambah Usia
Selain banyak manfaat kopi untuk diet, mengkonsumsi kopi juga bisa membantu seseorang untuk hidup lebih lama. Dari sebuah penelitian berskala besar yang terdiri dari 400 ribu orang dewasa menemukan jika pria yang minum 2 cangkir kopi per hari bisa hidup 10% lebih lama dibandingkan dengan mereka yang tidak minum kopi. Sedangkan untuk wanita angkanya lebih tinggi yakni 13% bisa hidup lebih lama dibandingkan wanita yang tidak minum kopi.
- Mencegah Penyakit Parkinson
Penyakit parkinson yang merupakan salah satu gangguan otak juga bisa dicegah ketika seseorang secara teratur minum kopi. Dalam penelitian membuktikan jika peminum kopi memiliki risiko lebih rendah terkena parkinson dibandingkan dengan mereka yang tidak minum kopi dan bahkan bisa membantu menurunkan gejala seperti tremor.
- Sumber Antioksidan
Kopi menjadi salah satu sumber antioksidan neuroprotektif atai pelindung otak alami yang sangat bermanfaat. Dalam penelitian membuktikan jika minum satu cangkir kopi setiap hari sudah sangat baik untuk melindungi otak dari berbagai macam kerusakan.
- Meningkatkan Fungsi Otak
Adenosine merupakan neurotransmitter di otak yang bisa meningkatkan kualitas tidur. Neuron pada otak manusia memiliki reseptor spesifik yang bisa menempel pada adenosin dan saat saling terikat, maka akan menghambat neuron untuk saling menembak. Adenosine tersebut umumnya akan menumpuk pada otak saat siang hari sehingga membuat anda akan kesulitan tidur ketika malam hari.
Manfaat kafein untuk kesehatan dan juga adenosin mempunyai struktur serupa sehingga ketika minum kopi dan kafein hadir dalam otak, maka bisa mencegah adenosine tersebut sekaligus mempromosikan stimulasi saraf pusat dan membuat anda lebih waspada.
- Meningkatkan Mood dan Memori Jangka Pendek
Kafein dalam manfaat minum kopi hitam bisa menyebabkan beberapa neurotransmitter mengalami perubahan yang nantinya bisa meningkatkan mood, waktu reaksi belajar dan juga meningkatkan kewaspadaan. Dalam penelitian juga dibuktikan jika minum kopi dengan kandungan kafein juga bisa meningkatkan fungsi otak dalam jangka pendek sebab akan menghalangi adenosine dari pengikatan ke reseptor.
Kafein dalam kopi juga akan merangsang sistem saraf pusat dengan cara melepaskan neurotransmitter lainnya seperti dopamin, serotonin dan noradrenalin sehingga terjadi peningkatan fungsi otak dari banyak aspek seperti meningkatkan kemampuan belajar, perhatian, kewaspadaan, suasana hati dan juga waktu reaksi.
- Mengurangi lelah
Banyak orang sangat sering mengkonsumsi kopi dengan alasan agar bisa lebih berenergi dan tetap terjaga dan hal serupa juga dibuktikan dalam penelitian jika kafein dalam kopi memang berguna untuk mengatasi lelah. Namun, dorongan energi dari kopi hanya bisa bertahan selama beberapa saat saja dan akhirnya akan semakin luntur dan minum kopi harus diulang kembali untuk mendapatkan sumber energi yang baru. Akan tetapi, mengkonsumsi kopi juga tidak boleh dilakukan terlalu berlebihan khususnya pada sore dan malam hari karena bisa mengganggu kualitas tidur dan efek sebaliknya akan terjadi yakni merusak otak karena kualitas dan kuantitas tidur yang semakin menurun tersebut.