Tembaga merupakan salah satu hasil bumi yang banyak dicari dan dibutuhkan sehingga tanah yang mengandung tembaga sangat bernilai artinya. Manfaat bahan tambang tembaga dalam kehidupan sehari hari sangat beragam tidak seperti batu bara yang hanya digunakan sebagai bahan bakar saja. Bahan tambang tembaga juga tidak sekedar digunakan untuk pembuatan mesin perang namun ternyata juga memiliki banyak kegunaan untuk hidup manusia sehari hari seperti yang akan kami jelaskan berikut ini.
Jika anda membuka lapisan luar dari kabel, maka pada bagian dalam kabel tersebut terdapat sebuah kabel berwarna emas agak mengkilap dan itu merupakan tembaga. Tembaga merupakan bahan penghantar listrik yang sangat baik untuk digunakan dalam berbagai peralatan rumah tangga seperti manfaat rice cooker yang memang harus terbungkus lagi dengan bahan plastik untuk menghindari aliran listrik yang bisa menyambar pada tubuh.
Selain berguna sebagai penghantar listrik yang baik, bahan tambang tembaga juga bisa digunakan sebagai penghantar listrik yang bagus seperti manfaat microwave. Beberapa peralatan rumah tangga juga terbuat dari campuran besi dengan tembaga sehingga akan menghasilkan panas yang sangat baik.
Tembaga juga bisa digunakan sebagai gelang yang dikatakan bisa memberikan rasa rileks sekaligus mengurangi rasa sakit pada sendi yang kaku. Osteoarthritis kronis dan juga rematik bisa disembuhkan hanya dengan menggunakan gelang ini yang bisa mengisi kembali sumber energi pemakainya untuk penyembuhan. Selain bisa digunakan sebagai gelang, tembaga juga bisa dibuat menjadi cincin yang bisa meningkatkan sistem kekebalan tubuh secara alami sekaligus menghasilkan energi positif bagi pemakainya. Bahkan dari Ensiklopedi Fale of Alternative Medicine juga dikatakan jika bahan tambang tembaga bisa dijadikan alat terapi untuk mengatasi banyak penyakit yang sudah digunakan hampir selama seribu tahun lalu.
Tembaga murni juga memiliki sifat mineral seperti seng dan manfaat zat besi yang keduanya bisa diserap kulit untuk kemudian dialirkan ke darah. Mineral yang diserap dari keringat pada saat memakai perhiasan tembaga dikatakan lebih baik karena bisa langsung mengalir tanpa harus mengalir lebih dulu ke organ hati.
Memakai aksesoris yang terbuat dari bahan tambang tembaga seperti gelang atau cincin juga dikatakan bisa menyerap sejumlah kecil tembaga tersebut ke aliran darah yang kemudian akan memberikan keseimbangan fisiologi untuk mengeluarkan racun dalam tubuh sekaligus juga bisa meningkatkan sistem kekebalan tubuh untuk mencegah berbagai penyakit berbahaya.
Memakai perhiasan yang terbuat dari tembaga juga dikatakan bisa mencegah radikal sekaligus ion bebas untuk memberikan manfaat detoksifikasi bagi tubuh yang sudah digunakan sejal lama sekitar seribu tahun yang lalu.
Bahan tambang tembaga juga digunakan sebagai sarana transportasi baik darat, laut serta udara dimana pesawat terbang, kereta api, kapal laut, manfaat kendaraan bermotor dan juga bus yang sering digunakan sebagai alat transportasi juga menggunakan tembaga sebagai bahan pembuatannya. Bahkan, mesin otomotif dalam kendaraan beserta dengan bahan bakarnya juga menggunakan tembaga.
Tembaga juga banyak digunakan dalam konstruksi bangunan seperti contohnya membuat kabel tembaga dan juga pipa ledeng serta bagian dari bangunan lainnya. Penggunaan tembaga juga banyak digunakan dalam bahan bangunan yang bisa disentuh seperti kenop pintu karena memiliki sifat anti mikroba untuk mengurangi perpindahan kuman penyebab penyakit akibat sentuhan.
Kegunaan dari tembaga lainnya adalah sebagai bahan dasar pembuatan mata uang logam seperti koin bersama dengan emas dan juga perak. Tembaga sendiri menjadi salah satu logan pertama yang dipakai untuk membuat koin dimulai dari tahun 8000 SM karena sangat mudah ditempa sekaligus tahan akan karat.
Selain manfaat emas dan perak, kombinasi dari bahan tambang tembaga dan nikel juga sering digunakan sebagai pembuatan lambung kapal karena sifatnya yang anti akan karat akibat air laut sekaligus mengurangi tertitip untuk melekat dan hidup pada lambung kapal yang bisa mengurangi hambatan ketika kapal laut sedang melaju dan juga bisa meningkatkan efisiensi bahan bakar. Bahkan, produsen semikonduktor juga sudah mulai memakai tembaga sebagai sirkuit komputer pada chip silikon akan mikro processor bisa beroperasi lebih cepat namun hanya dengan menggunakan sumber energi yang sedikit.
Selain berguna sebagai campuran emas dan perak, tembaga juga digunakan untuk bahan pembuatan sutra. Sutra yang memiliki harga mahal tersebut ternyata tidak terbuat dari 100% serat yang dihasilkan ulat sutra namun sudah dicampurkan dengan senyawa tembaga dan juga senyawa NH4OH untuk membuat larutan sutra buatan.
Tembaga juga bisa digunakan untuk memisahkan minyak alam yang didalamnya masih tercampur dengan belerang dan zat lainnya memakai senyawa CuCl2 agar proses pemisahan bisa dilakukan dan minyak steril nantinya dapat digunakan untuk kebutuhan industri.
Unsur tembaga juga bisa digunakan untuk membunuh serangga serta hama penyebab tanaman cepat membusuk, kerdil dan juga menghasilkan buah yang kecil. Memberikan tembaga pada tanaman nantinya akan membantu tumbuhan tumbuh dengan subur dan terbebas dari hama serta serangga penyebab gagal panen selain banyak juga manfaat garam bagi tanaman.
Ada begitu banyak manfaat bahan tambang tembaga yang bisa digunakan untuk kehidupan sehari hari baik bahan bangunan, bahan pembuatan alat alat rumah tangga sampai untuk kesehatan tubuh. Semoga ulasan ini bisa memberi manfaat dan tambahan informasi untuk anda.