33 Manfaat Teh Hijau untuk Kesehatan dan Kecantikan

Manfaat teh hijau untuk diet dan kesehatan sudah sangat terkenal sejak jaman dahulu kala. Banyak kebaikan yang ada pada teh hijau yang berhubungan dengan kesehatan organ tubuh, tetapi tidak sedikit yang belum memahami tentang kandungan zat dan manfaat yang terkandung didalamnya. Teh hijau bisa dibilang mengandung manfaat antioksidan yang kuat dan istimewa karena benarbenar kaya nutrisi. […]

10 Manfaat Kafein untuk Kesehatan

Kafein merupakan zat yang terkandung dalam beberapa tumbuhan seperti biji kopi, teh dan kakao atau kopi coklat. Kafein ini adalah senyawa alkaloid xantina yang mempunyai bentuk kristal dan mempunyai rasa pahit. Kandungan kafein yang terkandung dalam sebuah tanaman biasanya berbeda. Misalnya saja kandungan kafein dalam kopi robusta akan lebih tinggi jika dibandingkan dengan kandungan kafein […]

17 Manfaat Teh Manis Hangat Bagi Tubuh

Minuman yang paling banyak di gemari oleh masyarakat Indonesia adalah teh. Baik yang berada di kawasan orang orang kaya maupun miskin, minuman selera rakyat yang akan disuguhkan paling umum dan pasti ada di setiap dapur rumah. Sajian teh memang sudah masuk ke dalam pertalian masyarakat dan selalu enak rasanya dalam keadaan panas, hangat, maupun dingin sekalipun. Teh memang […]

7 Manfaat Daun Teh Arab

Teh arab adalah salah satu jenis nama lain untuk tanaman “khat”. Di beberapa kawasan negara Timur Tengah seperti Yaman, Arab dan Afrika tanaman ini ditemukan dalam jumlah yang sangat besar. Penduduk di negara tersebut memiliki kebiasaan mengunyah teh arab dan sama sekali tidak dilarang. Sementara di beberapa bagian negara seperti Amerika, Inggris, Indonesia , Australia […]

Manfaat Liang Teh Bagi Kesehatan

A. Mengenal Liang Teh Liang teh merupakan minuman yang mempunyai manfaat serta khasiat yang banyak bagi kesehatan tubuh. Selain itu, liang teh mempunyai rasa yang enak dan banyak digemari oleh semua kalangan baik anak – anak, remaja dan orang tua. Liang teh  merupakan jenis minuman yang dapat disajikan dalam keadaan hangat maupun dingin. Kandungan didalamnya […]

22 Manfaat Daun Rosella Bagi Kesehatan dan Kandungannya

Mungkin ada yang belum pernah mendengar mengenai tanaman yang satu ini. Rosella merupakan salah satu jenis tanaman yang merupakan tanaman herbal, yang berasal dari afrika. Rosella sering dimanfaatkan sebagai tanaman herbal, mulai dari bunga, daun hingga akarnya, semuanya memiliki manfaat yang penting untuk pengobatan herbal. Kebanyakan, daun rosella dapat diolah menjadi jenis teh herbal, yang […]

Manfaat Teh Basi Bagi Kecantikan

Anda mungkin baru mendengar manfaat teh basi bagi dunia kesehatan dan kecantikan, namun tahukah anda bahwa manfaatnya sangat banyak sekali. Tentang Teh Salah satu jenis minuman yang mendunia adalah teh. Siapa yang tidak kenal teh,. Teh telah menjadi minuman umum dan wajib tersedia di setiap rumah. Teh juga menjadi lambang penghormatan dalam menyambut tamu yang […]

Manfaat Ampas Teh (#1 Untuk Kulit)

Manfaat ampas teh ternyata dapat digunakan untuk wajah, kulit, tanaman, dan untuk berbagai keperluan dalam kehidupan sehari-hari yang sangat luar biasa. Biasanya ampas teh langsung dibuang, setelah digunakan dalam sekali seduhan.  Ternyata ada khasiat tersembunyi dari ampas teh yang belum banyak diketahui masyarakat.  Ampas teh ini bisa dimanfaatkan untuk merawat kecantikan wajah. Jadi dengan beragam […]

19 Manfaat Teh Bagi Kesehatan dan Kecantikan

Manfaat teh yang paling fenomenal adalah salah satunya untuk menurunkan berat badan yang paling digemari oleh wanita tentunya. Teh merupakan minuman favorit dalam jamuan makan ataupun sekedar menjadi teman kudapan di Indonesia. Di balik kesederhanaan secangkir teh, ternyata  menyimpan banyak manfaat yang membuat kita semakin mencintai teh. Sebelum mengulas lebih dalam mengenai manfaat minum teh ada […]