11 Manfaat Palawija Bagi Manusia

Palawija berasal dari bahasa sansekerta yakni phaladwija yang memiliki arti sebagai tanaman kedua. Palawija bukan tanaman pokok seperti padi yang menjadi tanaman utama. Di Pulau Jawa khususnya, palawija ditanam setelah menanam padi . Berbeda dengan tanaman padi yang memerlukan cukup banyak air, palawija dapat ditanam pada masa kemarau. Meskipun bukan tanaman pokok, menanam palawija memiliki […]