Alam

5 Manfaat Batu Alam Bagi Keindahan Serta Kesehatan

√ Scientific Base Pass quality & scientific checked by advisor, read our quality control guidelance for more info

Batu alam merupakan salah satu jenis batuan yang tercipta di alam tanpa adanya sentuhan tangan dari manusia. Batu alam dapat ditemukan dimana saja tentunya di alam. Berbeda dengan jenis batuan lainnya seperti batu gamping ataupun batu kali, batu alam yang dimaksud ini merupakan batu alam yang memiliki tekstur lebih halus. Seperti yang anda tahu, batu alam memiliki permukaan batu yang sangat halus bahkan sebagian akan berkilauan saat terkena air ataupun cahaya matahari.

Tak hanya teksturnya tetapi warna dan jenisnya pun bermacam- macam, mulai dari warna putih, biru, hijau, kuning, dan masih banyak lagi. Keindahan serta tekstur pada batu ala mini banyak dimanfaatkan oleh banyak orang seperti pada manfaat batu andesit  dalam berbagai bidang, seperti bidang desain dan artistik, bidang seni, bidang industri hingga bidang kesehatan. Untuk anda yang penasaran seperti apa manfaat batu alam sebenarnya yang sangat berbeda jauh dengan manfaat batu ruby, untuk lebih jelasnya berikut merupakan penjelasan singkat mengenai manfaat batu alam.

Manfaat Batu Alam

  1. Sebagai Penghias Taman

Bagi anda yang sangat suka berkebun ataupun sekedar bersantai di taman anda, taman anda tidak hanya terlihat indah hanya dengan kehadiran tanaman, bunga ataupun pohon. Untuk lebih menambahkan kesan indah dan asri seperti pada manfaat batu apung, anda dapat menambahkan batu alam sebagai penghias jalan, penghias media tanam ataupun sebagai penghias pintu masuk taman. Untuk menggunakannnya sebagai penghias media tanam anda dapat menjadikan batu alam sebagai mulsa organik, seperti jika anda menanam kaktus ataupun tanaman bunga. Selain cantik, anda akan terbantu sehinga tidak terlalu susah dalam merawatnya.

  1. Sebagai Motif Dinding

Selain penghias taman, anda juga dapat menggunakan batu alam untuk menghias didnding ruangan di rumah anda. Agar dinding tidak tampak biasa dan membosankan, anda dapat menyusun batu alam sedemikian rupa sehingga membentuk motif tertentu pada dinding anda, selain membuat tampilan dinding rumah anda lebih menarik, ini juga memberikan nilai artistik tersendiri bagi rumah anda.

Related Post
  1. Mengatasi Insomnia

Dalam bidang kesehatan, ternyata batu alam sangatlah berguna. Salah satu kegunaannya hampir sama seperti manfaat batu germanium yaitu untuk mengatasi masalah insomnia. Jenis batu alam yang dapat mengatasi insomnia yang anda derita yaitu jenis batu alam tourmaline. Dengan menggunakannya sebagai perhiasan atau hanya sebagai pajangan dirumah, batu ini akan memancarkan energy yang dapat menenangkan syaraf dan mengatasi insomnia yang anda derita.

  1. Menyejukkan Ruangan

Batu alam memiliki satu kemampuan untuk menyerap hawa panas di dalam satu ruangan. Jika anda menjadikan batu alam sebagai lantai rumah anda berbeda dengan manfaat batu akik sulaiman, maka batu alam ini akan menyerap panas dan membuat suhu di dalam ruangan menjadi turun dan dingin. Tidak hanya menyejukkan ruangan saja tetapi jika diluar ruangan suhu berubah dingin, maka batu alam dapat menaikkan suhu di dalam ruangan sehingga ruangan menjadi hangat. Dengan begini anda akan nyaman berada di rumah.

  1. Sebagai Detoxifikasi

Ada beberapa jenis batu alam yang dapat mengeluarkan racun dan zat berbahaya di dalam tubuh anda sehingga zat ataupun racun tersebut tidak merusak tubuh anda. Batu alam yang dimaksud yaitu batu onyx, giok dan quartz.

Itulah manfaat batu alam yang dapat kami ulas, semoga bermanfaat bagi anda. Untuk batu alam sendiri anda tidak harus mencarinya di alam karena saat ini banyak sekali toko yang menjual batu alam.