8 Manfaat Rumput Kebar untuk Kesehatan

√ Verified Pass quality & scientific checked by advisor, read our quality control guidelance for more info

Mungkin bagi Anda yang tinggal di pulau Sumatera dan Kalimantan nama rumput kebar terdengar asing. Namun beda dengan pulau Jawa, Sulawesi dan Kalimantan. Nama rumput kebar adalah tanaman yang di percaya memiliki berbagai macam manfaat terutama di bidang kesehatan. Nama latin dari rumput kebar adalah Biopythum petersianum. Kegunaan rumput kebar ini sudah terbukti baik dan sering dijadikan sebagai bahan untuk membuat jamu secara radisonal. Itulah kenapa rumput kebar ini banyak di budidayakan dalam kehidupan sehari – hari. Adapun kandungan yang terdapat di dalam rumput kebar ini antara lain adalah sebagai berikut :

  • Asam amino berfungsi untuk membentuk otot sehingga baik bagi Anda yang sedang berolahraga.( Baca juga : manfaat susu amino )
  • Vitamin kompleks di dalam tubuh berguna untuk memberikan nutrisi yang baik. ( Baca juga : Manfaat vitamin e)
  • Alkaloid merupakan senyawa yang berfungsi untuk menjaga keseimbangan cairan didalam tubuh. ( Baca juga : Manfaat mahkota dewa)
  • Flanovoloid baik bagi kecerdasan dan perkembangan otak terutama untuk anak dalam masa pertumbuhan. ( Baca juga : Manfaat kunyit)
  • Serin berguna untuk meningkatkan sistem kekebalan didalam tubuh. (Baca juga : Manfaat cabai)
  • Glisin senyawa yang  baik untuk membantu menjaga kesehatan ginjal. (Baca juga : Manfaat protein)
  • Glutamalat senyawa yang memberikan pertambahan energi untuk mendukung aktifitas sehari – hari.

Itulah beberapa kandungan senyawa yang terdapat pada rumput kebar. Dan manfaat rumput kebar untuk kesehatan antara lain dapat menyembuhkan :

1. Meningkatkan kesuburan suami dan istri

Kesuburan bagi pasangan suami istri yang baru menikah sangatlah penting. Kesuburan yang baik antara suami dan istri bisa membuat mereka cepat memiliki buah hati. Itulah kenapa menjaga kesehatan bagi para suami istri sangatlah penting sekali. Meningkatkan kesuburan bisa dilakukan dengan bermacam – macam cara ada yang menggunakan bantuan obat – obatan atau ramuan herbal.

Jika Anda lebih tertarik untuk menggunakan ramuan herbal maka pilihan yang cocok adalah menggunakan rumput kebar. Rumput kebar telah lama dipercaya mampu untuk meningkatkan kesuburan bagi suami dan istri. Adapun cara untuk membuat ramuan herbal dari rumput kebar ini adalah dengan merebusnya terlebih dahulu. Setelah dingin baru air rebusan diminum. Dan waktu yang baik untuk diminum pada saat pagi dan sore hari sebanyak dua kali seminggu.

Artikel terkait :

2. Mencegah keguguran pada awal semester

Bagi pasangan suami istri yang telah dinyatakan positif hamil tentu rasa bahagia sulit untuk diungkapkan dengan kata – kata. Bagi Anda yang telah dinyatakan positif hamil maka langkah selanjutnya bersama suami adalah menjaga kondisi kandungan terutama pada semester awal. Dimana awal semester adalah masa – masa yang sedang rentan dengan keguguran. Ini kadang juga berkaitan dengan kekuatan rahim dimana para ibu hamil dilarang untuk melakukan pekerjaan yang berat. Selain itu jangan lupa untuk minum jus dari rumput kebar yang telah di olah. Rumput kebar dapat mengatasai keguguran pada awal semester.

Artikel terkait :

3. Malaria

Penyakit malaria disebabkan oleh gigitan nyamuk anopheles. Dimana nyamuk ini bisa saja mengigit pada pagi dan malam hari. Adapun ciri – ciri dari nyamuk anopheles ini adalah kulitnya yang belang antara warna hitam dan putih. Untuk ukuran nyamuk ini cukup besar dibandingkan nyamuk yang lainnya. Jika tergigit oleh nyamuk malaria makatubuh tiba – tiba akan menjadi panas kadang disertai dengan timbulnya bintik – bintik merah pada kulit.

Untuk mencegah penyakit malaria ada baiknya membunuh tempat berkembang biaknya nyamuk ini. Nyamuk anopheles berkembang biak di tempat penampungan air yang jarang dibersihkan, kumpulan – kumpulan sampah yang lembap dan genangan air. Dan untuk pgobatan penyakit malaria ini Anda bisa menggunakan ramuan herbal yang terbuat dari rumput kebar. Cukup minum air rebusan dari rumput kebar dan rasakan perubahannya dari hari ke hari.

Artikel terkait :

4. Sendi

Sendi berguna untuk melakukan pergerakkan tubuh seperti saat hendak berjalan, duduk, mengangkat barang dan berdiri. Namun ada kalanya seiring dengan pertambahan usia dan aktifitas kerja yang tinggi kadang membuat kondisi sendi menjadi nyeri. Akibat sendi yang nyeri tubuh jadi sulit untuk bergerak dan hanya bisa pasrah saja. Sebelum nyeri sendi menjadi bertambah parah Ada baiknya untuk segera mengatasi nyeri sendi dengan minum ramuan herbal yang terbuat dari rumput kebar ini. Anda bisa merebus rumput kebar ini terlebih dahulu baru kemudian minum rebusan airnya. Untuk mengobati nyeri sendi dapat diminum airnya sebanyak dua kali dalam sehari dan untuk mencegahnya dapat diminum satu kali dalam seminggu.

Artikel terkait :

5. Mengobati maag

Maag merupakan gangguan akibat pola makan yang buruk sehingga menyebabka lambung terluka. Lukanya lambung disebabkan karena asam lambung yang diproduksi didalam tubuh tidak menemukan makanan yang akan dicernanya sehingga akhirnya melukai dinding lambung. itulah kenapa maag menyebabkan lambung terasa perih. Kadang cara terbaik untuk menghindari perih saat maag adalah dengan mengatur pola makan yang baik.Selain itu bagi Anda yang sudah telanjur untuk menderita maag mulailah untuk lebih peduli terhadap kesehatan. Karena kesehatan merupakan aset yang sangat berharga bagi jangka waktu yang panjang. Jika ingin mengobati maag dengan cara alami maka cobalah untuk minum rebusan dari rumput kebar hingga nyeri yang terasa saat maag berangsur membaik.

Artikel terkait :

6.  Sariawan

Sariawan umumnya terjadi di sekitar bibir akibat kekurangan vitamin c. Namun meskipun terlihat sepele sariawan sama sekali tidak bisa dibiarkan begitu saja. Karena akibat sariwan dibibir Anda akan kesulitan untuk makan akibat sariawan yang menimbulkan rasa nyeri. Maka langkah terbaik dari itu adalah dengan mengobati sariawan menggunakan bahan alami yaitu rumput kedar. Rumput kedar telah lama dipercaya mampu untuk mengobati sariawan di bibir.

Artikel terkait :

7. Demam

Demam terjadi karena panas badan yang tiba – tiba meninggi. Adapun demam biasanya disebabkan karena akifitas yang tinggi dan cuaca yang tidak menentu. Akibatnya sistem kekebalan tubuh menjadi menurun sehingga memudahkan virus masuk kedalam tubuh yang mengakibatkan suhu badan menjadi tinggi. Demam yang tinggi kadang disertai dengan mual yang terasa dan sakit kepala. Maka untuk mencegah agar demam tidak semakin parah segera obati demam dengan ramuan herbal yang mudah untuk didapat ini antara lain adalah menggunakan ramuan dari rumput kebar. Anda bisa merebus rumput kebar terlebih dahulu hingga mendidih baru kemudian di minum airnya saat sudah dingin.

Artikel terkait :

8. Luka

Manfaat selanjutnya dari rumput kebar adalah untuk menyembuhkan luka. Luka yang dapat disembuhkan oleh kulit  seperti luka bakar dan luka akibat terjatuh Caranya juga cukup mudah ambil rumput kedar secukupnya kemudian dicuci hingga bersih. Setelah itu Anda dapat melumatkan rumput hingga benar – benar halus dan tempelkan pada bagian yang luka sebagai pengobatan dari luar. Agar halusan rumput tidak terjatuh cobalah untuk mengikatnya dengan perban secara kuat. Anda dapat melakukannya secara teratur hingga luka pada kulit Anda mulai membaik dan kering.

Artikel terkait :

Demikianlah penjelasan mengenai manfaat dari rumput kebar bagi kesehatan yang berguna untuk menyembuhkan beberapa jenis penyakit. Penggunaan rumput kebar yang mudah ditemukan dipulau Jawa ini tentu berbeda dengan pulau Sumatera. Namun Anda tidak perlu khawatir karena juga sudah banyak yang menjual rumput kebar ini secara online untuk mudah didapatkan dan dapat digunakan sebagaimana fungsinya. Jadi tidak ada salahnya untuk mencoba manfaat dari rumput kebar ini baik untuk pengobatan dari dalam dan pengobatan dari luar tubuh itu sendiri.

fbWhatsappTwitterLinkedIn