25 Manfaat Jus Rumput Gandum untuk Kesehatan

√ Verified Pass quality & scientific checked by advisor, read our quality control guidelance for more info

Jus rumput gandum sangat baik bagi kesehatan tubuh dan cocok untuk orang-orang yang vegetarian. Rumput gandum memiliki nutrisi yang sangat tinggi bahkan dalam satu gelas jus rumput gandum mempunyai kandungan vitamin dan mineral yang sama dengan 1 1/2 pon  nutrisi sayuran hijau segar.

Inilah kandungan nutrisi yang ada pada rumput gandum :

Karbohidrat 1,3 gram, Serat kasar dan murni 600 mg, zat klorofil 20 mg, Yodium murni 0,38 mg, mangan 3,5 mcg, selenium 2 mg, Vitamin C 1.2 mcg, VitaminE 15 mcg, Thiamin 1 mg, vitamin B2 45 mcg, B12 263 mcg, Vitamin A 280 mcg, Vitamin K 11 mg, magnesium 2 mg, potassium 3,6 mg, kalsium 112 mg, fosfor 112 mg, seng 0,03 mg.

Manfaat yang bisa didapat dari kebaikan rumput gandum yang dibuat menjadi jus, seperti berikut ini :

1. Menurunkan tekanan darah

Nutrisi lengkapnya dapat mengontroldan menurunkan tekanan darah dan mempertahankan tekanan darah yang stabil.

2. Mencegah susah buang air besar

Nutrisinya dapat mengencerkan feses dan melancarkan kinerja pencernaan sehingga mencegaht terjadinya sembelit dan rasa tidak nyaman pada bagian perut.

3. Dapat menghilangkan ketombe

Rumput gandum memiliki kandungan vitamin yang sangat baik untuk menjaga sebum atau minyak alami yang ada dipermukaan kulit kepala agar senantiasa seimbang, sehingga mencegah datangnya ketombe.

4. Dapat bertindak sebagai detoksifikasi tubuh

Rumput gandum memiliki kandungan zat yang bertindak sebagai anti racun dimana dapat mengeluarkan racun dalam tubuh. Dengan proses pembakaran lemak dan dikeluarkan melalui urin, feses dan keringat.

Solusi untuk detoksifikasi tubuh lainnya :

5. membuat kondisi kulit menjadi bercahaya

Kandungan vitamin C dan E yang ada pada manfaat jus rumput gandum dapat memperbaiki sel-sel kulit dan menjaga minyak kulit alami agar tetap stabil. Tampilan kulit akan terlihat bersih dan bercahaya.

6. Menyehatkan pencernaan

Nutrisi lengkapnya mampu membersihkan pencernaan dari sisa makanan yang tidak lagi dibutuhkan tubuh. Menjaga stabilitas pencernaan agar dapat mencerna makanan lain dengan lancar dengan cara mengalirkan oksigen ke dinding pencernaan.

7. Menyembuhkan peradangan gusi

Kandungan vitamin dan yodium dapat menjaga gusi dari peradangan dan infeksi akibat bakteri yang ada di rongga mulut, yang terjadi dari hasil sisa sisa makanan yang tidak dibersihkan. Sedangkan zat anti inflamasi bertindak sebagai penyembuh dan meregenerasi jaringan kulit yang rusak dengan sel-sel baru.

8. Mencegah tumbuhnya uban

Beberapa vitamin dan zat mineralnya dapat mempertahankan pigmen warna rambut agar tidak mudah memudar, akibat radikal bebas atau akibat penggunaan zat kimia pengeritingan, pengelurusan dan pengecatan.

9. Menyembuhkan penyakit kulit

Zat anti bakterinya daapat mencegah dan menyembuhkan penyakit kulit yang disebakan oleh bakteri atu kuman hasil radikal bebas atau penggunaan air yang tidak higienis, penyakit kulit yang dimaksud adalah eksim, kudis, kurap , gatal gartal dan lain lain sebagainya.

10. Mencegah berkembangnya bakteri di dalam rongga mulut

Zat Anti inflamasinya bertindak sebagai penyembuh luka dan meredakan nyeri akibat bakteri yang menyerang diarea rongga mulut. zat anti inflamasinya juga bersifat mengikat bakteri agar tidak teruskembang dan menyebar keyempat lain.

11. Dapat menghilangkan bau badan

Zat anti inflamasinya dapat bertindak sebagai pengikat bakteri penyebab bau badab tak sedap dan mengurangi keringat berlebih dibagian bawah lengan.

12. Sebagai anti aging (memperlambat proses penuaan pada kulit)

Beberapa vitamin dan zat mineralnya dapat memperbaiki, melindungi dan meningkatkan sel kolagen yang ada dibawah kulit agar stabil dan menjaga minyak alami kulit. Selalu mampu melindungi kulit dari dehidrasi dan serangan radikal bebas sehingga dapat memperlambat proses penuaan dini.

Alternatif untuk mengatasi penuaan dini lainnya :

13. membersihkan dan menyehatkan hati

Zat anti inflamasi, vitamin dan mineralnya dapat bergabung dan menjadi nutrisi yang mammpu menjaga dan meningkatkan kesehatan hati dari serangan bakteri dan sel kanker.

14. Memperbanyak  produksi hemoglobin (sel darah merah)

Nutrisi yang ada padaa rumput gndum dapat memproduksi sel darah merah baru aan meregenerasi sel kulit yang mengalami kerusakan agar cepart sembuh.

15. Membersihkan darah dari zat logam

Zat anti iflamasinya dapat mengikat logam atau partikel partikel kecil berbentuk logam yang ada dalam darah hasil dari makanan yang dikonsumsi seperti kepiting dan tiram. Kemudian dibuang melalui saluran kandung kemih agar segera dikeluarkan lewat urin.

16. Meningkatkan vitalitas libido pria

Meningkatkan gairah, menghilangkan rasa capek dan menambah  libido pria serta mencegah adanya serangan pegal-pegal dan rasa tidak nyaman pada persendian.

17. Memperbaiki jaringan kulit yang rusak akibat luka

Zat anti peradangannya sanggup melindungi luka dari radikal bebas dan memperbaiki jaringan kulit yang terbuka dan mengalami infeksi dalam sehingga mempercepat proses pengeringan luka.

18. Mencegah tumbuhnya sel kanker

Zat anti peradangan dapat mencegah dan menghambat pertumbuhan sel kanker agar tidak menyebar kebagian organ tubuh lain.

Solusi kanker lainnya :

19. Membersihkan darah pada seluruh tubuh

Zat fosfor dan garam potasium yang ada pada rumput gandum dapat membersihkan darah dari berbagai macam racun yang dihasilkan dari makanan atau dari dalam tubuh itu sendiri. Manfaat fosfor dan potasium dapat membantu  kinerja ginjal agar lebih maksimal dan lancar dalam menyaring darah.

20. Mencegah obesitas (kegemukan)

Nutrisi lengkapnya mampumengikat rasa lapar atau mampu menekan rasa lapar pada lambung untuk waktu yang cukup lama. Sehingga tubuh dapat mengontrol dan mempercepat proses pembakaran lemak.

21. Dapat mempertajam penglihatan

Kandungan manfaat vitamin A di dalamnya cukup tinggi. Dapat menjaga serta meningkatkan kesehatan retina mata dan mempertajam optik visualnya, dalam hal menangkap cahaya atau bayangan.

22. Dapat menghilangkan keletihan tubuh

Zat mineral, enzim dan zat klorofil yang ada pada rumput gandum dapat melancarkan peredaran darah, Menjaga pembuluh darah agar tetap sehat dan mengontrol hormon agar tetap pada kondisi terbaiknya. Sehingga dapat mencegah tubuh terhindar dari rasa letih, lesu dan mudah lelah.

23. Mengurangi ketergantungan pada alkohol

Nutrisi yang ada pada rumput gandum sebaiknya sering dikonsumsi para pecandu alkohol karena dapat mengurangi ketergantungannya terhadap alkohol. zat mineral dan antiinflamasinya sanggup mengendalikan otot dan pembeluh darh sekitar otak untuk menekan rasa keinginan meneguk minuman beralkohol.

24. Dapat mengatasi ibu hamil yang kurang gizi

Bagi ibu hamil yang bobot tubuhnya tidak mengalami kenaikan dan kehilangaan nafsu makan disarankan untuk mengkonsumsi manfaat jus rumput gandum sesering mungkin agar keluhan tersebut dapat segera diatasi. mengkonsumsi 1 sampai 2  gelas jus ini setiap hari sudah cukup untuk pemenuhan gizi bagi pertumbuhan kesehatan janin dan ibu.

25. Dapat meningkatkan imunitas tubuh

Nutrisi lengkapnya mampu mempertahankan stamina dan kebugaran tubuh karena disaat tubuh bergerak dan mengeluarkan energi pada saat itulah nutrisi pada rumput gandum. Mampu bertindak sebagai cadangan makanan yang akan memberikan energi untuk beberapa jam kedepan.

Solusi untuk kekebalan tubuh lainnya :

Keunikan dari Jus Rumput Gandum

  • Mengkonsumsi segelas jus rumput gandum itu sama saja seperti kita menyantap 1 1/2 pon sayuran hijau. Nutrisinya setara dengan 3 buah buahan dari jenis yang berbeda.
  • Jus rumput gandum sangat cocok ketika dikonsumsi saat perut kosong atau 2 jam sebelum makan nasi, agar manfaat jus dapat benar benar diserap oleh semua jaringan tubuh.
  • Ketika mengkonsumsi jus ini ternyata tubuh mengalami keluhan berupa perut mual, muntah , sakit kepal dan buang air besar terus menerus , itu adalah indikasi bahwa proses detoksifikasi sedang terjadi yaitu tubuh sedang mengeluarkan racun yang berada ditubuh.
fbWhatsappTwitterLinkedIn