Manfaat Seledri Untuk Asam Urat Dan Kolesterol Paling Ampuh

Setiap jenis tanaman diketahui memiliki manfaatnya masing-masing untuk dapat digunakan dan dimanfaatkan, salah satunya yakni tanaman seledri. Tanaman yang memiliki nama latin Apium graveolens L. ini memang tidak seperti bayam yang dapat dijadikan sayuran pokok padasuatu jenis hidangan. Seledri biasanya hanya dijadikan sebagai sayuran tambahan, atau hiasan untuk mempercantik hidangan atau dimanfaatkan sebagai tambahan aroma […]

16 Manfaat Rendaman Air Kurma Untuk Kesehatan

Air rendaman kurma atau air naqi’ merupakan kurma yang di rendam dalam air matang selama satu malam di dalam wadah tertutup yang kemudian akan di minum keesokan paginya. Air rendaman kurma ini pada dasarnya sama dengan infuse water, akan tetapi bukan aneka jenis buah yang digunakan namun memakai kurma berkualitas baik. Dengan mengkonsumsi air rendaman […]

7 Manfaat Beras Kencur untuk Kaki Bengkak Paling Ampuh

Pastinya nama beras kencur sudah tidak asing lagi bagi kita. Beras kencur bisa kita dapatkan dengan mudah di kedai jamu, pasar, atau ditawarkan oleh pedagang keliling. Rasanya yang segar membuat jamu satu ini disukai oleh segala usia dari yang muda sampai yang tua. Banyak anak diberi jamu beras kencur karena manfaatnya yang mampu menambah nafsu […]

5 Manfaat Pala Kunyit Bagi Kesehatan Manusia

Pala kunyit merupakan salah satu bagian kunyit yang juga memiliki manfaat yang hampir sama dengan kunyit. Pala kunyit biasanya digunakan untuk membuat jamu agar jamu lebih terasa kunyitnya.  Adapun beberapa manfaat pala kunyit untuk kesehatan adalah sebagai berikut : Manfaat pala kunyit 1. Digunakan sebagai anti peradangan Kandungan yang terdapat di dalam Pala kunyit dapat […]

8 Manfaat Daun Salam untuk Asam Urat Tinggi

Asam urat adalah sebuah penyakit yang menyebabkan sendi si penderita menjadi nyeri, terasa panas, meradang, dan bahkan bengkak. Asam urat menyerang area di beberapa bagian tubuh kita seperti di area sendi jari tangan, jari kaki, pergelangan kaki, dan juga lutut. Biasanya gangguan yang satu ini menyerang kelompok lanjut usia, namun sekarang asam urat tidak hanya […]

16 Manfaat Ginseng Jawa Untuk Kesehatan Tubuh

Ginseng jawa atau som jawa yang memiliki nama ilmiah Talinun Paniculatum ini memiliki akar yang terlihat sama dengan tanaman ginseng Korea. Tanaman ginseng jawa ini juga menyimpan banyak khasiat untuk tubuh seperti melawan penyakit dan juga menjaga kesehatan tubuh. Beberapa kandungan penting dalam akar ginseng jawa diantaranya adalah flavonoid, tanin dan juga saponin. Sedangkan pada […]

9 Manfaat Daun Inai untuk Rambut Wanita

Menjadi cantik adalah impian setiap wanita. Wanita senantiasa menjaga semua aspek tubuhnya dari ujung kepala hingga kaki. Menjaga kecantikan menjadi bagian wajib bagi wanita. Paling tidak wanita akan lebih rajin keramas dan mandi dibandingkan laki-laki. Wanita memang punya banyak bagian tubuh yang harus rajin dirawat. Salah satunya adalah rambut. Ada ungkapan yang berkata bahwa rambut […]

7 Manfaat Daun Inai Untuk Rahim Wanita

Banyak sekali tanaman yang bermanfaat bagi tubuh kita. Ada yang menyembuhkan ada juga yang berfungsi sebagai pencegah penyakit. Faktanya banyak penyakit yang bisa disembuhkan dengan herbal dari penyakit ringan hingga berat. Salah satu daun yang penuh manfaat adalah daun inai. Daun inai dikenal juga sebagai daun pacar kuku. Ternyata didalamnya banyak manfaat untuk kesehatan. Karena, […]

8 Manfaat Daun Kelor untuk Ibu Hamil dan Efek Sampingnya

Apa anda sering mendengar peribahasa “dunia tidak selebar daun kelor”?  Daun kelor? Apa sebenarnya anda sudah pernah melihat wujud asli dari daun kelor? Daun kelor atau yang bernama latin Moringa Oleifera ini memiliki bentuk daun bulat telur dengan ukuran kecil, berdaun majemuk, dan berwarna hijau. Daun ini memang terlihat kecil, tapi jangan remehkan khasiatnya. Karena […]

8 Manfaat Daun Ciplukan untuk Stroke dan Cara Pengolahannya

Kesehatan memang menjadi hal terpenting dalam kehidupan. Banyak orang berkata bahwa sehat itu mahal. Apalagi jika sudah terserang berbagai penyakit mematikan. Kadang malah kita tidak menyadari datangnya penyakit itu. Bahaya yang terjadi pada tubuh adalah jika terjadi penyumbatan pembuluh darah. Jika penyumbatan ini terjadi pada otak disebut dengan stroke. Stroke adalah kondisi dimana aliran darah […]